Rekomendasi trading USDCAD harianUSDCAD riject di support level 1.33600 sehingga berpotensi rebound naik ke level resistance 1.34500. hal ini didukung secara teknikal breakout trendline downtrend dan Kemudian ditambah secara fundamental ekonomi Canada yang mulai recovery sehingga berpotensi membuat CAD mendapatkan sentimen bullish
Entry Buy at 1.33601
Take Profit 1.34107
Stop Loss 1.33365
Support dan Resisten
potensi setup Qmharga sudah menunjukan ada dua resistan sama baris kemudian diatasnya zone yang dihasilkan oleh mpl king. zona entry tersebut juga sejajar dengan dobel maru di TF besar jadi ada cukup confluence untuk menguatkan analisis.
namun setup ini tegolong cukup high risk karena harga bergerak sangat cepat ketika menuju area entry zone.
Rekomendasi trading GOLD harianXAUUSD breakout trend line channelnya sehingga berpotensi revisit turun ke support level 1980-an. hal ini disebabkan secara fundamental US Dollar mendapatkan traksi bullish akibat adanya aksi re-pricing in terhadap kenaikkan suku bunga 25Bps Mei nanti sehingga XAUUSD cenderung mengalami sentiment bearish akibat aksi profit taking
Entry Sell at 2007.74
Take Profit 1982.04
Stop Loss 2020.26
Rekomendasi trading USDJPY harianUSDJPY tertahan di area resistance 133.8, kemungkinan besar akan koreksi terlebih dahulu ke area trend line channelnya sebelum melanjutkan up trend dengan target next resistance di sekitar harga 135. Hal ini didukung juga oleh potensi bullish USD yang disebabkan aksi re-pricing in terhadap kenaikkan 25Bps pada bulan Mei mendatang
Entry Buy at 132.918
Take Profit 134.847
Stop Loss 131.997
TUNGGU DI 70Channel Bearish tertata rapi. Menukik tajam tanpa ampun. Gak mau mengharap yang akan membentuk pola apa. Menuruti teori support - resisten basic saja. Tunggu di 71 - 70 dan cut di bawah angka itu.
Letakkan titik cutloss yang longgar seperti di 68 atau 67 tergantung toleransi kalian karena memasang titik cutloss terlalu ketat bikin gampang dikecoh oleh pasar.
TP 1 di 82
TP 2 di 107
Kemana indeks properti IndonesiaIndeks properti Indonesia masih belum kemana-mana ditengah makro ekonomi cukup membaik. Kelemahannya terletak pada suku bunga saja. Laba emiten besar tahun 2022 pun cenderung positif.
Grafik mingguan menunggu tembus garis trend dan konfirmasi pola double bottom. Stochastic bulanan pun cenderung membentuk kenaikan.
Koreksi dalam waktu singkat sepanjang tidak turun dari support kuatnya potensi terus naik.
EURUSD DAILY TRADE IDEAIde Trade pair EURUSD timeframe DAILY
pergerakan harga eurusd saat ini sudah mulai masuk dalam area Over Bought jika dilihat dalam time frame Daily maupun H4/H1, peluang sell dapat diambil ketika pergerakan candle harga masih dalam yellow zone
target penurunan / bearish berada di area 1.07500( angka tsb diambil dari area terdekat dari garis trend ). jika ingin melakukan sell dapat dilakukan sekarang ataupun dapat menunggu konfirmasi adanya reversal dia Area tsb pada timeframe H4/H1
jika ingin mengambil take profit terdekat dapat di posisikan di sekitar angka 1.09500 ataupun 1.09500
batas resiko dapat diletakan di atas yellow zone atau dapat mengikuti garis batas resiko pada chart diatas
.
Sesuaikan Kembali dengan Analisa dan Trade Plan Masing-masing.
(DISCLAIMER ON)
.
GOOD LUCK
NB:
MA50 : Blue
MA200 : Yellow
Rekomendasi trading USOIL harianUSOIL menembus resistance level 82 sehingga berpotensi rebound naik ke level resistance 84. hal ini didukung secara teknikal breakout area sideways dan Kemudian ditambah secata fundamental ekonomi China yang mulai recovery sehingga berpotensi meningkatkan demand terhadap oil
Entry Buy at 81.71
Take Profit 85.54
Stop Loss 79.96
ANALISIS XAUUSDTREND : BULLISH
MOMENTUM : STOCHASTIC ON MIDDLE AREA
PRICE ACTION : XAUUSD bergerak sesuai roadmap yang telah dibuat sebelumnya, saat ini pergerakan harga sudah melakukan breakout classic resistance 2000-2009 yang mana area tersebut sekarang menjadi support dan sedang terjadi re-test di area tersebut. Apabila harga dapat mempertahankan di RSB (Resistance Become Support) 2000-2009 kemungkinan memiliki peluang hingga ke target Classic Resistance 2030-2050
PERKEMBANGAN : Gold menguat disebabkan banyaknya berita negara-negara yang melakukan pembuatan mata uang sendiri untuk perdagangan internasional, Hal ini membuat DOLLAR mulai sedikit ditinggalkan.
#DYOR
Rekomendasi trading NZDUSD harianNZDUSD tertahan di area channel up trend linenya, berpotensi untuk pull back melanjutkan up trendnya. Kemudian hal ini didukung oleh fundamental ekonomi China yang mulai recovery sehingga berppotensi meningkatkan demand terhadap barang tambang / komoditas.
Entry Buy at 0.61920
Take Profit 0.63237
Stop Loss 0.61308
SETUP SELL GBPUSDsingkat cerita... gbpusd menunjukan konfirmasi penjualan karena telah menembus area flag limit..
harga akan melanjutkan penurunan terbatas ke level take profit...
#jaga risk management, jadikan referensi, tetap jalan kan trading plan masing2..
#analisa saya tidak selalu benar..
have a nice day
Gambar Apa yang Kamu Beli, Setelah menyentuh support di angka psikologis yaitu 100, CHEM memantul dengan volume dan persentase yang meyakinkan. Diikuti ARB selama dua hari, CHEM anteng bergerak menyamping selama 6 hari di atas angka 113. Bahkan angka 113 disentuh beberapa kali di 4 hari terakhir. Dan membentuk pola Descending Broadening Wedge
Setelah mengukur risk dari 113 ke 100 , saya celupkan kaki seukuran jari dulu untuk tes ombak, eh jari saya malah dibawa arus ke utara.
Chem akan sangat menarik bila berhasil breakout di 127, dengan target dinamis di MA50 pada harga 139 atau resisten terdekat di 143 - 145
Rekomendasi trading GOLD harianXAUUSD bertahan diarea support 1990 dan terjadi penolakan di area channel linenya sehingga berpotensi rebound melanjutkan pergerakan naik ke target resistance 2030an. hal ini disebabkan potensi repricing in terhadap potensi penguatan gold akibat sentiment risk-off karena masih utuhnya ketakutan terhadap banking turmoil
Entry Buy at 1989.50
Take Profit 2031.21
Stop Loss 1970.88
#0050 Analisis Teknikal IHSG per 10 April 2023Di atas adalah chart IHSG (weekly) per penutupan hari Senin, 10 April 2023. Dimana IHSG ditutup di level 6771, atau turun -21 poin (-0.32%) jika dibandingkan penutupan minggu sebelumnya.
Setidaknya ada dua hal yang membuat IHSG berada pada posisi yang sangat menarik untuk kita cermati bersama-sama.
Pertama, karena IHSG membentuk pola Triangle. Dan seperti yang kita ketahui bersama, pembentukan pola Triangle biasanya menandakan akan terjadi Trend Continuation atau bahkan Trend Reversal. Tergantung kemana harga mengarah ketika penembusan (Triangle Break) terjadi nantinya.
Hal menarik yang kedua, masih berhubungan dnegan pola Triangle. Posisi IHSG saat ini, berada sangat dekat dengan dasar pola Triangle, yang kebetulan juga bersinggungan dengan area Support/Resistance 6650-6700.
Sekedar mengingatkan saja, area Support/Resistance 6650-6700 adalah area Support/Resistance yang sudah terbentuk sejak bulan Februari 2018 silam. Ini adalah sebuah area Support/Resistance kuat yang sudah berusia 5 tahun!
Dan sudah 5 tahun pula area Support/Resistance ini menandai pergerakan signifikan di IHSG!
Bahkan seperti yang dapat kita cermati pada chart di atas, sejak bulan Mei 2022 kemarin, area Support/Resistance ini sudah berkali-kali menahan IHSG dari kejatuhan lebih lanjut.
Inilah yang membuat pergerakan IHSG dalam minggu-minggu ini akan menjadi sangat menarik.
Karena jika IHSG dapat bertahan di atas level area Support/Resistance 6650-6700, maka terbukalah kemungkinan untuk IHSG akan mengalami Trend Reversal jangka menengah. Dan naik kembali hingga ke atas level 7200.
Namun jika IHSG tidak dapat bertahan, atau bahkan tembus ke bawah area Support/Resistance 6650-6700, berarti kita harus bersiap-siap untuk kemungkinan IHSG turun menuju level 6400, 6200, atau bahkan mungkin sampai ke 5800.
Terlepas dari yang mana pun seknario yang terjadi, jika kita jeli, akan ada peluang profit yang sangat besar sedang menanti kita. Get ready!
Rekomendasi trading GBPUSD harianHarga GBPUSD bertahan diarea support 1.24 dan masih bergerak di area up trendnya, berpotensi melanjutkan pergerakan up trend ke target resistance di kisaran 1.26. Hal ini disebabkan potensi repricing in terhadap potensi penguatan GBP akibat sentiment risk-on pasca pengumuman UK cenderung bisa menghindari jurang resesi.
Entry buy at 1.23873
Take Profit 1.25686
Stop Loss 1.23082
ANALISIS XAUUSDTREND : BULLISH
MOMENTUM : Middle Area
PRICE : Secara price action XAUUSD akan mengalami koreksi wajar sampai area classic support dengan kombinasi harmonic fibo 0,618 di area 1945-1958 di dukung dengan adanya long body bearish candle dan stochastic menghadap ke bawah menuju area oversold. Apabila dapat mempertahankan di area support dan terdapat candle rejection maka XAUUSD akan menguat hingga target strong classic resistance 2000-2009. #DYOR