Analisa BTC/USD - Daily Timeframe (03 Maret 2025)1. Overview Pasar
Harga BTC/USD saat ini: $91,878.27
Perubahan Harian: -2.50%
High: $94,237.87
Low: $91,155.55
Supertrend (10,3): 79,551.26
2. Analisa Trend
Trend utama: Saat ini BTC/USD mengalami tekanan bearish yang kuat setelah gagal menembus area resistance sebelumnya.
Supertrend:
Indikator menunjukkan trend bearish setelah harga menembus level support dan masuk ke zona merah.
Area hijau sebelumnya berfungsi sebagai support kuat, tetapi sekarang telah tertembus.
3. Level Support & Resistance Penting
Resistance utama:
$96,000 - $98,000 (area supply)
$104,000 - $108,000 (resistance tertinggi sebelumnya)
Support utama:
$85,000 - $88,000 (area demand yang baru diuji)
$79,000 - $82,000 (next major support, sesuai dengan Supertrend Support)
4. Indikator Teknis
Supertrend: Bearish, memberikan sinyal jual.
Candle terakhir: Rebound setelah turun tajam, tetapi belum ada konfirmasi pembalikan trend.
Potensi pembalikan: Jika harga berhasil menembus kembali $96,000, bisa menjadi indikasi awal bullish.
5. Rekomendasi Trading
✅ Jika harga koreksi ke area $96,000 - $98,000, bisa mencari peluang SELL dengan SL di atas $100,000.
✅ Jika harga kembali ke area support $85,000 - $88,000 dan terbentuk reversal pattern, bisa mencari peluang BUY.
❌ Hindari masuk posisi di tengah pergerakan tanpa konfirmasi jelas dari level support/resistance.
6. Kesimpulan
BTC/USD masih dalam tekanan bearish tetapi ada potensi rebound jika area support bertahan.
Konfirmasi bullish hanya terjadi jika harga mampu kembali di atas $96,000.
Untuk saat ini, lebih aman menunggu konfirmasi sebelum entry posisi besar.
📌 Pantau terus pergerakan harga dan gunakan risk management yang baik!
Analisis Tren
EURUSD - Scalper H4 : Short-Term Kita Jual Dulu?EURUSD saat ini berada pada posisi 1,04682 (Saat tulisan dibuat).
Dari H4 sudah menunjukkan Breakout, sehingga saya mengambil Posisi Sell :
- Area : 1,04600 - 1,05600
- Target awal : 1,04100
- Target jauh : 1,03500
Hati-hati Long-term EURUSD adalah Bullish (Setup Daily).
PENTING!!
MM (Money Management) yang saya gunakan pada setiap Setup adalah sebagai berikut :
- Dengan Modal 500 USD - 1500 USD : Pair GBPUSD (GU) dan EURUSD (EU) dengan maksimal 2 Entri untuk tiap pair, masing-masing 0,01 Lot
- Modal 1501 - 5000 USD : Pair GU, EU, XAUUSD (XU), ETHUSD (ETH) dengan maksimal 3 Entri untuk tiap pair, GU-EU masing-masing 0,03 Lot, XU 0,01 Lot, ETH 0,1 Lot
- Modal >5000 USD : Pair GU, EU, XU, ETH dan BTC dengan maksimal 5 Entri untuk tiap pair, GU-EU masing-masing 0,05 Lot, XU 0,02 Lot, ETH 0,2 Lot dan BTC 0,01 Lot.
Ini bukan saran entri, hanya analisa pribadi berdasarkan pola tehnikal, pastikan entri anda berdasarkan pada analisa sesuai gaya trading anda.
Semoga bermanfaat. Salam Profit.
XAUUSD Ranah Minggu IniKami melihat, formasi bearish masih dominan yakni dengan alasan, Weekly terlihat Bearish Engulf dan kedua, selama tidak ada pecahan key Swing Hi di 2917.
Saat ini fase distribusi - Koreksi masih berjalan. Hanya dengan Gap Up hari ini terlihat rebound yang mungkin terbatas.
Bisa jadi rebound sebagai fase re-test Neckline - SBR Kuat ( 2882). Setelah re-test ada potensi XAU kembali ke ranah Bearishnya. Namun juga ada potensi, harga akan mengejar Base 2906 - 2917.
Kami tetap pada ranah SELL, namun menunggu konfirmasi dulu di area Neck atau Base.
Target Bawah kami ke 2829 sebagai target 1 ( proyeksi 1 ) dan Selanjutnya ke Target 2 di 2811 sebagai target Proyeksi Besarnya dari arus Distribusi atas.
Disclaimer on
Emas rebound di bawah tekanan
Emas mengalami tekanan teknis pada Jumat lalu dan terus berfluktuasi ke bawah selama sesi perdagangan Asia, Eropa, dan Amerika. Terakhir, emas mempercepat penurunannya ke sekitar 2832 selama sesi perdagangan AS dan kemudian ditutup karena shock. Setelah pembukaan minggu ini, emas rebound ke garis 2876 lalu turun lagi ke garis 2865 dan berfluktuasi. Penekanan jangka pendek atas berada di garis 2876-80. Disarankan untuk melakukan intervensi dalam order jangka pendek ketika rebound menyentuh area ini.
Strategi operasi emas saat ini:
Strategi pesanan pendek:
Titik masuk: Lakukan posisi short ketika emas memantul ke garis 2876-2880.
Hentikan kerugian: Ditetapkan pada garis 2892.
Target: Lihatlah garis 2830-35. Jika posisinya tertembus, Anda bisa terus menahannya.
Strategi multi-order:
Titik masuk: Jika emas jatuh kembali ke sekitar garis 2825-30, Anda dapat mempertimbangkan untuk melakukan intervensi dalam order beli.
Hentikan kerugian: ditetapkan pada baris 2815.
Target: Lihatlah garis 2860-70.
Poin-poin penting:
Resistensi jangka pendek: garis 2876-2880.
Dukungan jangka pendek: 2825-2830 baris pertama.
Batas antara panjang dan pendek: angka 2890.
Saran operasi:
Ketinggian tinggi dan posisi beli rendah: posisi jual di dekat garis 2876-2880, posisi beli di dekat garis 2825-30, dan pertahankan operasi jangkauan.
Berhati-hatilah saat mengejar pesanan: Disarankan untuk lebih memperhatikan dan mengurangi pergerakan di posisi tengah, dan menunggu dengan sabar hingga poin-poin penting memasuki pasar.
Peringatan risiko:
Pasar emas sangat fluktuatif, jadi Anda perlu mengontrol posisi dengan ketat dan menghentikan kerugian selama operasi untuk menghindari pencarian pesanan yang berlebihan.
Perhatikan perubahan berita pasar, terutama dampak kebijakan Federal Reserve, geopolitik dan faktor lainnya terhadap harga emas.
PGEO Tertekan di Area Support Kuat, Hati-Hati Jika JebolPGEO saat ini bergerak konsolidasi tertekan di area support kuatnya di area 5850. Hati-hati, jika BREN ternyata gagal bertahan di atas support kuatnya, saham ini berpeluang bergerak downtrend dengan target penurunan selanjutnya di 4120.
Area target penurunan 4120 ini menjadi level support kuat selanjutnya jika BREN tidak mampu bertahan di atas 5850. Harga yang bergerak di bawah area moving average-nya menunjukan saham ini berada di fase downtrend jangka menengah - panjang.
Trading plan: Sell jika break support fractal 6025. Hindari saham ini sementara waktu.
Disclaimer ON
#SahamBocuan #DisimpanMakinNyangkut
JPFA: Rebound-nya Mencapai Swing High, Sell on StrengthSesuai dengan ulasan JPFA sebelumnya: 'JPFA Break Support Fractal, Masih Ada Peluang Rebound?' saham ini berhasil rebound setelah penurunannya tertahan area swing low1870. Saat ini, kenaikan JPFA berhasil mencapai area swing high 2030. Area ini masih menjadi level resisten kuat bagi JPFA, selama saham ini tidak mampu melampaui dan bertahan di atas area swing high-nya, saham ini masih cenderung bergerak sideways.
Trading plan: Swing trading. Bagi Anda yang sudah membeli di area swing low dan masih hold, bisa pertimbangkan sell on strength di area 2010 - 2030. Belum disarankan bagi Anda yang ingin membeli saham ini pertama kali.
Disclaimer ON
#SahamJagoan #SatuMingguProfit
GOLD SHORTTERM OUTLOOK 3/3/2025XAUUSD saat ini memiliki peluang jangka pendek untuk bergerak naik kembali karena harga gagal membentuk lower low baru, justru membentuk Higher low dan berpotensi untuk koreksi ke area Golden ratio dan melanjutkan pergerakan naik kembali menuju target price level.
Disclaimer On
Analisis harga emas 3 Maret💥Analisis fundamental
Para pemimpin Eropa sedang menyusun rencana perdamaian untuk disampaikan ke Washington, yang meningkatkan harapan akan adanya solusi bagi konflik tersebut.
Optimisme ini telah mendorong Euro (EUR) naik tajam, memberikan tekanan pada dolar AS (USD) dan menarik harga emas kembali naik. Selain itu, USD terus melemah karena data PMI manufaktur Tiongkok mengalahkan ekspektasi, yang mengindikasikan perbaikan dalam ekonomi global.
Pasar mata uang kripto juga mencatat pemulihan yang kuat setelah mantan Presiden Donald Trump mengarahkan pembentukan Cadangan Mata Uang Kripto Strategis, yang mencakup Bitcoin, Ethereum, XRP, Solana, dan Cardano. Hal ini semakin meningkatkan tekanan pada USD, membantu emas mendapatkan kembali momentumnya setelah dua hari penyesuaian ke bawah minggu lalu.
💥Analisis teknis
Harga emas pulih menuju resistensi 2890. Support dasar lama minggu lalu di 2836 juga penting saat ini. Kedua zona ini dianggap sebagai dua batas harga yang penting, penutupan di atas kedua zona ini merupakan konfirmasi kelanjutan tren yang kuat. 2782 dianggap sebagai zona dukungan mingguan Emas. 2916 bertindak sebagai satu-satunya penghalang sebelum emas bergerak ke ATH berikutnya.
Perhatikan zona harga penting untuk sinyal BELI dan JUAL
USDJPY MEDIUM OUTLOOK - 03 / 03 / 2025 Prediksi terhadap USD akan cenderung naik terhadap JPY. Hal ini masih di karenakan USD yang cenderung menguat kedepannya berdasarkan trendline. Selain itu factor pendukung untuk kenaikan ini adalah momentum HL dan juga Swing low yang masih terjadi untuk kenaikan ini.
Disclamer ON
TLKM bottoming 2300 jika bertahan pada area 2400 supportArea 2300 sudah di capai pada perdagangan di28 feb 2025 ,ini adalah area aman jika melakukan average bagi yang masih punya dana cadangan , atau bis menunggu laporan keuang q4 yang belum release tahunan untuk 2024 ,berkemungkinan secara history laba bersih akan turun dari q3 , tapi secra TTM EPS akan berada di 220 -240 rupiah ,dengan yield dividen 7% dan payout ratio 75% jadi kisaran Dividen di 160 rupiah, dan dengan harga 2400 saat ini sudah menggambarkan harga wajar dengan PBV 1400? lembar saham atau 1,7 kali.belum termasuk murah tapi dengan growth yang turun 12% YOY dan tidak ada ruang ekspansi hal ini kaan sedkit meghambat kenaikan harga ,Tpai ingat ini adalah harga termurah dalam 20 tahun terakhir,ingat tulisan ini 20 tahun terakhir ,kok bisa ??? sebab ada 2 kali stocksplit di tahun 2004 dan 2013 ,jadi sabar saja dalam 1 tahuna 3400 akan tercapai ,kenapa saya yakin karena sebagaai BUMN TLKM boleh di katakan belum ada saingan ,silakn komen di bawah jika saya salah . so hold saja tahan dan tunggu aksi korpoarsi stock split setelah kemabali ke harga 10 ribuan ,kapan ?? belm dalam waktu yang dekat.
DYOR ,bukan ajakan jual beli
350 adalah 55% harga IPO 790an (area DCA)Secar technical ini adalah area bottom 2 tahunan dengan penuruna harga hampir 50% dari harga IPO ,walaupun belum ada sinyal RSI divergen tapi bisa di pastikan akan rebound dlam 2-3 bulan kedepan target harga 400 rupiah ,jika sinyal divergen muncul di area 400 an dan sideways bisa di pastikan akan kembali ke harga 550 -590 ,perhatikan volume buy and sell harian , hal ini akan di tunjang oleh corp action,salah satu nya right issue sebnayak 10 % dari saham beredar , kemungkin harga HMETD sbelum bulan juli 2025 ,sesuai RUPS juli 2024 , HMETD sekitar 1 Trilyun rupiah dengan juamlah saham 10 milyar ,
Bukan ajakan jual beli dan tidak ada tulisan yang akan mempenagruhi harga saham ,karena ini alisa mandiri
Momentum Sell Berterusan, EUR/USD Turun Lebih Lanjut By M NuzulAnalisa Time Frame 1-Hari: CSAK Terbentuk, Tunggu Reentry Di MA-5/10 High
Jika diamati dari time frame 1-hari, harga pasangan mata uang EUR/USD sedang dalam tren turun. Hal ini diketahui dari Death Cross Mid BB dan EMA-50 sejak Oktober tahun lalu. Posisi harga berada pada bagian bawah kedua garis tersebut sehingga menandakan kekuatan jangka pendek yang dikuasai Seller.
Dari sisi Setup, Candlestick Arah Kukuh (CSAK) Sell tampak baru terbentuk kemarin setelah harga ditutup pada bagian bawah Mid BB dan MA-5/10 Low. Dari posisinya saat ini, harga berpotensi melanjutkan penurunan ke Low BB. Dalam proses penurunan tersebut, peluang terbaik yang bisa diambil adalah saat proses Reentry pasca CSAK di sekitar MA-5/10 High ataupun Mid BB.
Dari sisi analisa Supply And Demand, CSAK pada analisa BBMA OA terbentuk bersamaan dengan Rejection pada zona Supply harian. Dari posisinya saat ini, harga diperkirakan kembali turun setidaknya ke zona Demand harian. Pergerakan dan tujuan lanjutan harga dapat diamati berdasarkan perilaku harga dan struktur Setup di zona Demand harian tersebut.
Analisa Time Time Frame 4-Jam: Momentum Sell Berterusan, Tekanan Seller Kuat
Dilihat dari time frame 4-jam, EUR/USD sedang berada dalam tren naik. Hal ini digambarkan oleh Golden Cross Mid BB dan EMA-50 yang baru saja terbentuk pada pertengahan Februari lalu. Posisi harga berada pada bagian bawah kedua garis tersebut sehingga menggambarkan kekuatan jangka pendek yang dikuasai Seller. Perbedaaan antara Golden Cross dan posisi harga mengindikasikan konsolidasi. Breakout maupun Rejection pada salah satu sisi BB dapat menjadi awal terbentuknya tren baru ataupun penerusan tren lama.
Dari sisi Setup, Momentum Sell berterusan baru terbentuk pada Kamis lalu setelah harga ditutup pada bagian bawah Low BB. Momentum ini juga mengakhiri masa konsolidasi harga dengan potensi penurunan lanjutan. Peluang terbaik yang dapat diambil adalah Reentry pasca Momentum di sekitar MA-5/10 High atau Mid BB. Peluang Reentry ini dapat divalidasi dengan struktur Setup dan perilaku harga di time frame 1-jam dan 15-menit.
Dari sisi analisa Supply And Demand, peluang Reentry pada analisa BBMA OA didukung dengan zona Supply yang terbentuk di sekitar Mid BB dan EMA-50. Zona ini juga menjadi awal penurunan kuat yang berhasil mencetak Momentum Sell berterusan di Low BB, serta tepat berada di MA-5/10 High time frame 1-hari. Jika peluang valid, maka struktur Setup RRE akan menjadi acuan untuk konfirmasi Entry.
Saran Pembukaan Posisi
Sinyal: Sell
Entry: 1.04550
Stop Loss: 1.04950
Take Profit: 1.03350
Perkiraan Waktu Trading: 2-3 Hari.
DISCLAIMER ON:
Dalam analisa ini, segala keuntungan dan kerugian menjadi bagian dari risiko trading pribadi. Saya sebagai penulis tidak berhak menerima sedikitpun profit dari Anda maupun bertanggung jawab atas loss yang terjadi. Untuk itu, disarankan selalu menggunakan perhitungan Money Management yang baik dan ketat.
IDXFINANCE tembus Support, IDXINFRA BREAKDOWN SIDEWAYSIDX:IDXFINANCE tidak berhasil naik dan akhirnya menembus kebawah sidewaysnya, memasuki area Support terakhir, berpotensi lanjut turun membentuk LL baru.
IDX:IDXINFRA menembus bawah Sideways yang lama dan besar, berpotensi koreksi menuju area GAP.