Potensial Bitcoin melewati $40KSecara keseluruhan bitcoin sedang bergerakan uptrend namun mengalami penurunan volume buyers. Hal ini disebabkan karena memasuki weekend.
Bisa dilihat juga ada kekuatan seller yang menahan pergerakan bitcoin di area 40K. tampak tail candle memanjang ketika memasuki zona resisten.
Sideways
ADRO AKUMULASIADRO pada analisa saya beberapa hari sebelumnya yang menyebutkan bahwa ADRO memiliki 2skenario. Dari pengamatan beberapa chart pattern yang terbentuk, kini potensi market ADRO ke arah Bullish cukup tinggi. karena:
1. Fib retracemen menunjukkan bahwa ADRO tertahan pada 0.3 (2140) sehingga tanda positif untuk mengalami penguatan cukup tinggi.
2. ADRO create sideways di area 2140-2300. Hal ini menunjukkan bahwa terjadi akumulasi buyers untuk bergerak kearah uptrend kembali
BNB FASE TRANSISI TREND (TF Daily)Sekarang saya akan melakukan analisa BNB pada TF Daily. Menurut saya kini BNB berada pada fase transisi dari downtrend kearah sideways.
Hal ini dasarkan pada :
1. BNB telah keluar pada zona downtrend sejak 21 Januari setelah terjadi koreksi yang dalam hingga menguji di area support.
2. BNB mencoba melewati area Resisten di area $445 namun gaga breakout dan terkoreksi hingga membentuk pola double top. Potensi BNB akan bergerak ke arah support di area $359.
Secara pribadi seperti analisa pada TF Weekly, saya menyarankan untuk menunggu closing daily dan weekly besok. bila bisa tertahan di area $359. BNB terkonfirmasi berada pada kondisi sideways.
Open Buy : $359
TP 1 : $400
TP 2 : $445
SL : $314
PROYEKSI MARKET INCOPandangan saya terhadap market INCO masih positif secara keseluruhan. Weekly nya INCO menunjukkan sempat mengalami penguatan yang cukup signifikan. namun, saat menyentuh area 7000an, terjadi rejection dan memantul hingga ke area 5200. Setelah itu INCO juga berusaha mencoba ke All time highnya kembali namun kembali gagal sehingga terbenutuk pola double top dan tertahan di area support 4210.
Saya mencoba melakukan analisa dengan menggunakan fib retracemen. Hasil yang didapatkan area 4210 merupakan area fib 0.5. menurut saya area 4210 merupakan area support yang kuat.
Saat ini INCO masih tertahan dalam area sideways area. Market INCO masih dalam tahap akumulasi.
EMTK sudah masuk LQ45, analisa pada kurun waktu 1 hariSaham ini sudah masuk ke daftar LQ45 sehingga patut masuk daftar pantauan kita. Untuk sekarang saham ini menunjukkan arah yang cenderung sideways (area terbatas) menuju downtrend. Dapat di lihat dari EMA 10 (biru) yang telah memotong ke bawah EMA 200 (merah) dan EMA 50 (hijau) yang merapat. Apabila saham ini ingin di tradingkan secara jangka pendek, maka:
1. titik entry #1 ada di fibonacci 76,4%
2. titik entry #2 bisa pada area hijau (bullish engulfing) dengan potensi terjadinya double bottom
3. titik entry #3 pada garis merah yang merupakan support terkuat dari history high low pada time frame monthly
Tentunya jangan lupa pasang stoploss sesuai dengan money management anda masing-masing.
DISCLAIMER ON
Scalping DGNS On Demand AreaSecara teknikal:
- Masih dalam kondisi sideways.
- Price berada pada demand area berdasarkan candle volume terbesar
- Jika sideways jangan buy on breakout, tetapi buy di support/weakness
- Jika dipaksakan menggunakan chart pattern ini merupakan rectangle bearish pattern (continuation pattern) atau falling wedge (reversal pattern) maka dari itu ini termasuk spekulasi karena belum break salah satu pattern
- Penulis kurang membaca berita saham ini.
Rekomendasi:
BUY 745, SL 715 (-4.03%), TP 885 (+18.79%), RR 1:4.67
Note:
- Apa sudah aman jika entry sekarang? Tidak ada jaminan 100% di market jadi kalau mau fight ingat siapkan saja dulu trading plan karena market tidak ada yang tau yang penting kalau kena TP atau SL tetap disiplin terhadap trading plan diawal
- Termasuk contrarian karena jelas trend masih turun namun jika melihat RR Ratio sangat menarik, Ingat sekali trade menggunakan max 5% equity ya (rekomendasi penulis tetap 1%) :)
Ingat Like, Komentar, Follow dan jika berkenan Donasi Koin ya agar penulis lebih semangat dalam mengulas saham-saham yang berpotensi profit. Salam Cuan :)
EURUSD Sideways Besar by dillo_idUntuk analisa kali ini, kita harus benar-benar menunggu konfirmasi. Jika harga breakout ke atas maka kita entry posisi BUY dengan exit TP di daerah UFO. Dan jika harga Reject maka kita entry SELL dengan TP yang sudah tertera di chart.
Jaga Money Management dan Jaga Psikologi. WAJIB TUNGGU KONFIRMASI.
Original Analysis by dillo_id
DISCLAIMER ON
Rectangle Pattern ANTM Alasan:
1. Terlihat jelas berkonsolidasi sejak Februari 2021. Terlihat dari candle SnD (awal garis biru) yang merupakan candle dengan volume buy terbesar yang sering dijadikan sebagai area SnD (Supply n Demand). Diperkuat dengan EMA dan MACD yang melandai serta Gap yang sering terbentuk di sekitar area konsolidasi dapat dijadikan sebagai acuan minor support maupun minor resistant.
2. Dari segi volume , Buyer mendominasi dibandingkan seller.
3. MACD mulai menunjukkan tanda bullish
4. Berita-berita positif khususnya tentang komoditas sangat mendominasi.
5. Didapatkan (-) bullish divergence pada akhir konsolidasi yang pada 70% kasus menunjukkan pembalikan arah.
Rekomendasi: BUY @ 2470 (gap minor sudah tertutup sehingga sekarang gap become support), CL 2190 (dibawah structure level 2240; Apabila mau scalping support boleh digeser ke 2450 dimana searah degan gap tadi), TP 2940 (Sisa gap yang belum tertutup) (RR 1:1.68)
- Khusus untuk Swing, karena RR tidak terlalu besar maka ketika mencapai TP boleh dipertimbangkan TP all. Tetapi jika melihat konsolidasi area yang panjang cenderung ketika area konsolidasi di break maka potensi terbang akan melebihi gap (akan diupdate lebih lanjut), sehingga saran penulis yaitu TP sebagian sisa set BEP dan ikuti instruksi lebih lanjut.
- Jika mau Scalping boleh entry dan ingat CL jika ada candle yang close dibawah 2450.
- Ingat resiko maksimal sekali trading 1% dari total equitas (Hitung berdasarkan jumlah SL)
- Like, Comment dan Follow untuk info lebih lanjut, dan jika berkenan boleh donasi koin agar penulis lebih semangat :)
ANTM: Potensi Break Konsolidasi AreaAlasan:
1. Terlihat jelas berkonsolidasi sejak Februari 2021. Terlihat dari candle SnD (awal garis biru) yang merupakan candle dengan volume buy terbesar yang sering dijadikan sebagai area SnD (Supply n Demand). Diperkuat dengan EMA dan MACD yang melandai serta Gap yang sering terbentuk di sekitar area konsolidasi dapat dijadikan sebagai acuan minor support maupun minor resistant.
2. Dari segi volume, Buyer mendominasi dibandingkan seller.
3. MACD mulai menunjukkan tanda bullish
4. Berita-berita positif khususnya tentang komoditas sangat mendominasi.
5. Didapatkan (-) bullish divergence pada akhir konsolidasi yang pada 70% kasus menunjukkan pembalikan arah.
Rekomendasi: BUY @ 2470 (gap minor sudah tertutup sehingga sekarang gap become support), CL 2190 (dibawah structure level 2240; Apabila mau scalping support boleh digeser ke 2450 dimana searah degan gap tadi), TP 2940 (Sisa gap yang belum tertutup) (RR 1:1.68)
- Khusus untuk Swing, karena RR tidak terlalu besar maka ketika mencapai TP boleh dipertimbangkan TP all. Tetapi jika melihat konsolidasi area yang panjang cenderung ketika area konsolidasi di break maka potensi terbang akan melebihi gap (akan diupdate lebih lanjut), sehingga saran penulis yaitu TP sebagian sisa set BEP dan ikuti instruksi lebih lanjut.
- Jika mau Scalping boleh entry dan ingat CL jika ada candle yang close dibawah 2450.
- Ingat resiko maksimal sekali trading 1% dari total equitas (Hitung berdasarkan jumlah SL)
- Like, Comment dan Follow untuk info lebih lanjut, dan jika berkenan boleh donasi koin agar penulis lebih semangat :)
Ide untuk Intraday atau Scalping BitcoinHarga bitcoin sekarang dalam keadaan indecision, Terlihat seperti descending triangle karena memang dorongan ke bawah lebih kuat karena ada sentimen negatif terkait Grayscale akan unlock GBTC.
Namun, support yang kuat dan sentimen negatif yang masih kuat, menurut saya akan menjebak harga di antara dua Supply dan Demand yang saya tandai.
Dan bisa kita lihat juga harga bergerak tetap dengan kecepatan yang besar, yang artinya, tetap ada pemain besar yang melakukan transaksi di wilayah ini apalagi ini adalah daerah sideways yang besar, yaitu daerah yang aman untuk para pemain besar untuk menentukan posisi jangka panjang.
Tentu tidak ada yang pasti. Tetap jaga resiko Anda.