Mapping Gold, 12 Juni 2023Gold pada hari ini masih bertahan pada area golden fibo di 1965 dan 1959
Pada area tersebut ada kemungkin menu pada supply area di 1974 dimana pada area tersebut sangat dimungkinkan terjadi sideways sebelum menentukan apakah breakout ataukah rejct
Jika dilihat selama bulan menu area 1937 - 1965 menjadi pergerakan berulang kali pada area tersebut dan hal ini menjadi fundamental yang stabil dimana gold tidak terlalu jauh melakukan pergerarakan trap manuver terlaluh jauh
Berdasarkan upper line dan lower line (garis kuning) menjadi pedoman untuk entry.
** sesuaikan dengan analisa masing"
Goldtradingstrategy
Mapping Gold, 6 Juni 2023Gold pullback dari 1931 menuju 1980 dan kembali turun ke 1937
Pergerakan yang cukup panjang 500 pips dalam waktu beberapa hari.
Namun disini kita dapat menemukan area reject yang cukup banyak di support 1937 dan resist di 1977
Di range ini bisa menjadi area entry dimana terjadi banyak rejet sehingga dimungkinkan akan kembali terulang
Secara target berdasarkan fibo retrace adalah di 1959 dan fibo eks menuju di 1914 (dalam waktu minggu ini)
Secara fundamental : Harga emas naik, didukung penurunan imbal hasil US Treasury. Pada trader kembali mempertimbangkan jalur kenaikan suku bunga The Fed setelah data aktivitas sektor jasa AS menunjukkan pelemahan.
Spekulasi bahwa The Fed akan mempertahankan suku bunga pada Juni meningkat, namun tetap terbuka opsi kenaikan lanjutan
Sehingga kenikan suku bunga naik dan dollar naik, maka trend bearish di Gold akan tetap berlanjut
** Sesuaikan dengan analisa masing"
Berikut update analisis untuk XAUUSD, tanggal 31 Mei 2023Harga XAUUSD berhasil break resistance falling wedge. Peristiwa ini menandai sebuah peluang bagus untuk melakukan aksi beli pada emas. Berdasarkan pergerakan harga saat ini dan prediksi level resistance berikutnya, berikut adalah setup yang disarankan untuk transaksi buy XAUUSD:
- Entry Point (Buy) : 1956.80
- Stop Loss (SL) : 1947
- Target Profit (TP) : 1985
Hal ini didasarkan pada analisis teknikal saat ini dan mempertimbangkan level support dan resistance yang potensial. Namun, tetap perlu diingat bahwa pasar dapat berubah dengan cepat dan sangat penting untuk terus memantau pergerakan harga dan berita fundamental yang dapat mempengaruhi pasar.
Analisis GOLD, Teknikal vs Fundamental, Kuat Mana?Dalam analisis fundamental, emas berada di ambang level terendah dua bulan terakhir, didorong oleh optimisme atas kesepakatan plafon utang Amerika Serikat dan penurunan peluang Federal Reserve menahan suku bunga pada bulan Juni. Wacana pengesahan kesepakatan plafon utang yang dicapai antara Presiden Joe Biden dan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kevin McCarthy telah mengurangi minat pasar pada emas.
Risiko volatilitas dari krisis perbankan regional dan keputusan tentang peningkatan plafon utang AS tampak mereda, yang berakibat pada penurunan daya tarik emas sebagai safe haven. Presiden Fed Minneapolis Neel Kashkari, yang sebelumnya mengkhawatirkan risiko sistemik dari krisis perbankan, sekarang lebih memusatkan perhatian pada inflasi.
Namun, di sisi teknikal, pada timeframe h4, harga tampak membentuk pola chart falling wedge, dengan harga mendekati resistance dari pola ini. Jika terjadi break pada resistance ini, XAUUSD memiliki potensi untuk menguat kembali menuju level resistance 1 di harga $1985, menurut analisa menggunakan area resistance sebelumnya.
Lebih lanjut, jika resistance 1 ini berhasil ditembus, harga di proyeksikan akan berlanjut menguat ke resistance 2 di harga $2015, menurut analisa menggunakan fibonacci internal dan external retracement.
Jadi, walaupun fundamental saat ini tampak kurang mendukung emas, analisa teknikal menunjukkan potensi rebound jika resistance falling wedge berhasil ditembus dan level resistance selanjutnya juga berhasil ditembus. Penting bagi investor untuk memantau dinamika pasar serta berita yang bisa mempengaruhi pasar.
Mapping Gold 30 Mei 2023Seperti mapping sebelumnya pada tanggal 25 Mei 2023, gold terbukti sesuai dengan pattern mengalami penurunan dan breakout dari lowertrend
Penurunan secara teknikal terjadi jika terkonfirmasi didalam mayor trend dan minor trend terdapat pattern bearish yang sama
Selain teknikal, juga terdapat pengaruh fundamental yang cukup kuat dari hutang AS dan ekspetasi kenaikan suku bunga yang menyebabkan dolar mengalami kenaikan
Mengutip Bloomberg, data inflasi AS dan data belanja konsumen meningkat pada bulan lalu, sehingga ekspektasi bahwa The Fed akan menaikkan suku bunga lebih lanjut kembali muncul
Hari ini Gold masih menguji support sebelumnya di 1938, dimana pada support ini dibreakdown maka menguji pada 1927
Secara range masih terbatas pada upper dan lowerline, dimana pada batas harga tersebut jika dibraekdown maka sesuai dengan fibo eksten maka target price akan menuju pada 1916
Namun jika terdapat rebound maka Gold akan retest menuju upper line dan jika breakup target terjauh di 1956
** sesuaikan dengan analisa masing"
Mapping Gold 15 Mei 2023Gold secara mayor sedang membentuk bullish namun secara minor di H4 terbentuk minor
Dapat disimpulkan bahwa Gold saat ini sedang membuat trend baru ketika terjadi breakout di minor menuju mayor trend
Secara fundamental, data pada hari Jumat menunjukkan sentimen konsumen AS merosot ke level terendah enam bulan pada bulan Mei. Penurunan sentimen konsumen ini terjadi di tengah kekhawatiran bahwa tawar-menawar politik atas kenaikan batas pinjaman pemerintah federal dapat memicu resesi.
Harga emas cenderung naik selama masa ketidakpastian ekonomi atau keuangan. Tetapi suku bunga yang lebih tinggi meredupkan daya tarik emas yang tidak memberikan imbal hasil.
Meski harga emas menguat, dolar safe-haven turut naik ke level tertinggi lima minggu terhadap mata uang utama. Penguatan nilai tukar dolar AS membuat emas kurang terjangkau bagi pembeli yang memegang mata uang lain
Emas spot mungkin mengakhiri pemantulannya di sekitar resistance di 2031, sebelum melanjutkan penurunannya menuju 2003
Kembali secara teknikal, Gold akan menuju pada upper dan lowerline (garis putus orange) dimana ketika terjadi breakout salah satu maka akan menuju pada resist dan support mayor
Disarankan entry pada saat breakout atau reject dari minortrend
** Sesuaikan analisa masing"
GOLD WEEKLY OUTLOKGOLD POSSIBLE MOVEMENT
GOLD WEEKLY OUTLOOK‼️
POSSIBLE MOVEMNT,-
-VIEW ON H1
Sell Zone 2022 - 2025
Reason,-D1 Resistance,-Breakout Level H4,SBR H4,-Neckline HNS,-H4 Bearish Engulf.
Sell Zone 2037.5 - 2040.5
Reason,-W1 Resistance,-Supply H4,-H4 Bearish Engulfing.
Buy Zone 2007-2004
Buy Zone 2003-1999
Buy Zone sangat besar, Highrisk! Sangat diperlukan kehandalan dalam mengatur MM saat lakukan Buy Posisi, karena jika tidak ingin kena SL maka bisa merangkap 2 Zone tersebut.
Reason,-D1 Support,-H4 Bull Engulf,-H4 UpTrend Line.
PERLU DI GARIS BAWAHI.
INI BUKAN AJAKAN UNTUK ENTRY
HANYA ANALISA PRIBADI DAN DAPAT DIJADIKAN REFFRENSI..
DYOR
JAGA MM
BIGROAD MAP XAUUSD / GOLDTerdapat 2 skenario jangka panjang pada pergerakan XAUUSD / GOLD
KL (Key Level) merupakan Kunci dari harga xauusd / gold
Pada TF Besar (Weekly) Gold terdapat pattern Three Top Pattern Memungkinkan Gold Bearish sampai Level Neckline
Pada Struktur TF Besar (Weekly) Gold masih Bullish / Uptrend,- penurunan gold hanya untuk melengkapi HL
Gold TF Weekly
View On H4
Rekomendasi trading GOLD harianXAUUSD saat ini masih tertahan di area resistance lamanya pada harga 2048-an, harga XAUUSD berada di range area sideways dan potensi besar untuk koreksi terlebih dahulu ke area support baru di kisaran harga 2015-an sebelum entry BUY
Entry Buy at 2017.00
Take Profit 2050.00
Stop Loss 2002.00
Alasan mengapa GOLD naik terus?Analisis Teknikal:
Harga emas telah mencapai rekor tertinggi sepanjang masa di $2080, menunjukkan kekuatan bullish yang signifikan.
Pada time frame weekly, terdapat indikasi terbentuknya divergence dengan menggunakan stochastic oscillator, yang bisa menjadi sinyal pelemahan di masa depan.
Pada time frame daily, jika harga emas mengalami pelemahan, ada potensi terbentuknya pola rising wedge, yang akan menjadi valid jika harga break support.
Analisis Fundamental:
Harga emas menguat, didorong oleh pernyataan Gubernur The Fed Jerome Powell mengenai kemungkinan jeda dalam pengetatan moneter, yang merupakan langkah paling agresif sejak tahun 1980-an.
Ketidakpastian di pasar mendorong investor untuk mencari aset safe haven, seperti emas, sehingga harga emas mengalami peningkatan.
The Fed akan mempertimbangkan data ekonomi yang masuk untuk menentukan kebijakan suku bunga ke depan, meskipun Powell mengatakan bahwa saat ini belum waktunya untuk penurunan suku bunga.
Powell menegaskan bahwa terlalu dini untuk menyatakan siklus kenaikan suku bunga telah berakhir.
Pasar akan menunggu rilis data unemployment rate dan non farm payrolls pada Jumat, 5 Mei 2023, yang dapat memberikan arah lebih lanjut bagi pergerakan harga emas.
Disclaimer:
Selalu perhatikan faktor fundamental dan teknikal yang mempengaruhi pergerakan harga emas, serta manajemen risiko yang tepat dalam trading Anda.
Rekomendasi trading GOLD harianXAUUSD saat ini sudah break dari area sideways dan juga pola triangle yang sebelumnya terbentuk, hal ini menunjukkan kelanjutan up trend akan terjadi setelah konfirmasi yaitu retest ke area resistance yang telah ditembus dan menjadi area support di kisaran harga 2004-an sebelum entry BUY dengan target next resistace kisaran harga 2030-an.
Entry Buy at 2004.21
Take Profit 2025.00
Stop Loss 1994.03
GOLD Siap Melesat!? Update Analisa!Sesuai dengan analisa sebelumnya, harga XAUUSD / GOLD kini berhasil menembus resistance pada symmetrical triangle, memberikan indikasi bahwa emas berpotensi untuk menguat lebih lanjut. Dalam skenario ini, kita bisa melihat target berikutnya pada level harga 2032.
Rekomendasi posisi Buy dapat dilakukan di area 2006, dengan mengantisipasi pergerakan harga naik menuju target profit (TP) di 2032. Namun, jangan lupa untuk menetapkan stop loss (SL) pada level 1999 sebagai langkah manajemen risiko, agar kita terlindungi jika ternyata pergerakan harga tidak sesuai ekspektasi.
Selalu ingat bahwa dalam trading, tidak ada kepastian mutlak dan selalu perhatikan faktor fundamental yang dapat mempengaruhi pergerakan harga emas. Manajemen risiko dan kebijaksanaan dalam mengambil keputusan menjadi kunci kesuksesan dalam trading. Semoga analisa ini bermanfaat dan selamat bertrading!
GOLD memiliki potensi naik!Harga masih dalam kondisi Ranging.
Namun jika dilihat di TF D1 harga sudah berada di area oversold dalam kondisi uptrend. Hal ini dapat memicu pergerakan signifikan naik.
Di TF H1 harga sudah beberapa kali membentuk HL dan memiliki kemungkinan lebih kecil untuk turun lagi.
Di TF H1 juga ada demand zone yang juga merupakan eadge untuk memompa harga naik.
Untuk detail harga sudah saya tambahkan di dalam chart.
Perhatian!:
Ini hanya analisa pribadi untuk memberikan gambaran bukan merupakan ajakan melakukan transaksi atau sejenisnya. Silahkan lakukan analisa anda sendiri untuk memvalidasi dan tentukan resiko berdasarkan profil resiko masing-masing.
GOLD bakal kemana nih?Berdasarkan analisa teknikal yang kita lihat, XAUUSD / GOLD sedang bergerak dalam kondisi sideways. Setelah membentuk pola symmetrical triangle, harga nampak berada di antara level support dan resistance.
Symmetrical triangle ini merupakan pola konsolidasi yang menandakan ketidakpastian pasar. Pola ini dianggap netral, karena bisa berakhir dengan breakout ke atas atau ke bawah. Kalau kita lihat lebih lanjut, kita bisa menunggu harga menembus level support atau resistance untuk memberi kita petunjuk arah pergerakan selanjutnya.
Jika harga berhasil break ke atas resistance symmetrical triangle, ada peluang harga akan menguat. Namun, bila harga menembus support, kita bisa melihat potensi pelemahan. Ingat selalu, analisa teknikal hanya memberikan gambaran kemungkinan, bukan kepastian mutlak. Jadi, pastikan juga untuk memperhatikan manajemen risiko dan faktor fundamental yang bisa mempengaruhi pergerakan harga emas.
Gimana menurut kalian, XAUUSD / GOLD bakal ngelanjutin gerakannya ke mana ya?
Emas mau kemanaFundamental: sensitivitas suku bunga akan naik,membuat hari kemarin emas bearish dan akan mencoba retest bear didorong dengan usd yang cukup optimis
Teknikal:trand bullish seakan sedang berganti karena ranging harga dikisaran 2000,didorong dengan trand dxy yang sudah mulai melawan bearishnya diharian
Analisis Elliott Wave Modern Terbaru GOLD XAUUSD H1: JUAL?Analisis #ElliottWaveTheory Modern Terbaru pada #GOLD #XAUUSD H1: Apakah Ada Peluang Short?
#AnalisaElliottWave Modern adalah salah satu cara untuk memprediksi pergerakan pasar dengan mengidentifikasi pola gelombang. Dalam hal ini, pasar yang dianalisa adalah market GOLD XAUUSD pada Time Frame H1. Sejak 20 Maret 2023 hingga sekarang, terlihat bahwa pasar ini telah membentuk kanal parallel. Harga terbawah setiap lembah naik dan harga tertinggi setiap puncak juga naik. Pola ini menunjukkan bahwa pasar masih berada dalam tren bullish jangka panjang.
Namun, saat ini terlihat bahwa di segmen terakhir pasar sedang membentuk 4 segmen sebagai calon Impulse turun. Jika benar-benar terbentuk Impulse turun di segmen terakhir ini, ini bisa menandakan terjadinya tren bearish di jangka pendek.
Dalam Elliott Wave, Impulse turun biasanya terdiri dari lima gelombang, yaitu tiga gelombang turun yang dibatasi oleh dua gelombang naik. Gelombang pertama dan kelima biasanya lebih kecil dibandingkan gelombang kedua, ketiga, dan keempat. Namun, perlu diingat bahwa Elliott Wave bukanlah metode prediksi yang 100% akurat dan perlu diikuti dengan manajemen risiko yang baik.
Dalam hal ini, #tradergold dapat mempertimbangkan untuk membuka posisi short (jual) jika Impulse turun benar-benar terbentuk. Namun, jika pasar masih bergerak dalam tren bullish jangka panjang, trader dapat mempertimbangkan untuk menunggu konfirmasi lebih lanjut atau menghindari posisi short.
Mapping Gold 17 April 2023Berdasarkan mapping sebelumnya pada tanggal 14 April terbukti bahwa Gold menuju dari R2 ke S2
Dan tepat pada S2 dimana support terjauh dari Gold sebelum mengalami reject
Selain itu pada minor trend terjadi berakdown sehingga dipastikan gold penurunan
Pada mayor trend Gold masih dapat dikatakan sebagai bullish trend karena belum ada penembusan atau breakout yang terjadi di zona support dan resistant sehingga membuat counter trend baru
Bagi yang entry silahkan lakukan dari strategi reject dan breakout dari masing" support dan resistance sesuai dengan mapping yang kami berikan
**Sesuaikan dengan analisa masing"
Mapping Gold, 14 April 2023Gold membentuk Daily Trend bullish
Dimana secara struktur terbentuk mayor trend yang sangat kuat, dimana tidak terjadi breakout dari range SNR trend tersebut
Selain itu didalam mayor juga terdapat minor bullish trend sehingga menguatkan posisi Gold saat ini dalam waktu kenaikan
Jika teman" ingin sell bisa dilakukan dengan entry sell on reject dari resist R2 atau R1 jika terkonfirmasi candle penurunan,
tetapi disarankan untuk ambil koreksi bawah untuk entry buy
Secara fundamental tekanan Dollar semakin kuat dimana dengan terbitnya mata uang baru BRICS menjadi ancaman dollar untuk dominasi mata uang perdangan dunia sehingga market memilih investasi di instrumen emas
dan hal ini menyebabkan peningkatan harga emas semakin tinggi
Selain itu juga ketegangan invasi rusia yang terus berlanjut dan ada kemungkinan timbul perang antara Israel dan Iran
Berdasarkan FIbo, target penurunan terjauh di 2016 sedangkan jika terus naik maka bisa breakup dari 2050 dan 2066 maka target terjauh mencapat 2083
** Sesuaikan dengan analisa masing"
Mapping Gold, 11 April 2023Gold kemarin sempat melakukan koreksi menuju 1995, namun secara struktur mayor trend masih di bullish
Namun berdasarkan minor trend Gold terdapat poola pembentukan koreksi secara bearish
Sesuai dengan support dan resistance dimana Gold jika hari ini menembus minor resistance maka gold akan mencapai target di HKEX:2005 , namun jika kembali melakukan retest maka gold akan menuju pada support line di 1977
Manarik untuk diperhatikan adalah jika Gold mbreakdown dari mayortrend di lower line maka target terjaduh Gold adalah di 1953, dimana mungkin akan tercapai pada beberapa minggu kedepan
** sesuaikan dengan analisa maing"
Rekomendasi trading GOLD harianXAUUSD bertahan diarea support 1990 dan terjadi penolakan di area channel linenya sehingga berpotensi rebound melanjutkan pergerakan naik ke target resistance 2030an. hal ini disebabkan potensi repricing in terhadap potensi penguatan gold akibat sentiment risk-off karena masih utuhnya ketakutan terhadap banking turmoil
Entry Buy at 1989.50
Take Profit 2031.21
Stop Loss 1970.88