- Dalam grafik 4H harga emas sedang mengkonfirmasi pola double bottom di level support 1 bulan terakhir di level $1848, jika harga emas tidak dapat menembus level support tersebut. Maka harga emas berpotensi untuk balik menguat ke level psikologis $1900/troy ons.
- Akan tetapi, jika harga emas dapat menembus support tersebut maka harga emas berpotensi melanjutkan...
Grafik 1D Dolar As saat ini sedang mengkonfirmasi pola candle Double Bottom. Jika dolar As menutup perdagangan di atas level 92.997, maka pola candle double bottom terkonfirmasi dan dolar As berpotensi berbalik menguat. Akan tetapi, jika dolar As mengakhiri perdagangan di bawah level 92.997, maka dolar As masih dapat melanjutkan pelemahan.
DISKLAIMER :
Seluruh...