TKIM saat ini sudah dalam posisi konsolidasi uptrennya, setelah kemarin berhasil keluar dari tren turun minor. Hal ini menarik, saat ini kita bisa berspekulasi dulu selama tidak close di bawah 7525, TKIM berpeluang melanjutkan kenaikannya, apabila ada pullback, support TKIM selanjutnya ada di level area kotak pada gambar. Target swing TKIM msh sangat panjang...
Mencoba re entry di MCOR, area buy ideal 127-129, CL jika <125. perhatikan target MCOR karena punya karakteristik jarum suntik, ada baiknya pasang automatic order spy tdk ketinggalan TP sejauh ini mulai ada peningkatan volume sedikit, good point dari MCOR adalah low risk jika dapat entry di area idealnya.#mcor #chinabankconstruction
Setelah turun bukit, PNBS beberapa hari kebelakang sudah menunjukan perlawanannya, hal ini didukung volume 2 hari saat penurunan sangat enteng. Area buy ada di kotak hijau, tapi sepertinya akan mantul dari 88, untuk melanjutkan kenaikannya. waspada jika turun di bawah 88, dan CL jika <83 #bottomfishing #pnbs #panindubaishariah
900 jadi angka support kuat bagi SMRA dimana kemarin SMRA sempat bounce dari 900 hal ini menarik, karena saat penurunannya tidak disertai dengan volume yang signifikan (price volume). Saat ini SMRA sudah dalam area buy yang sangat sangat menarik untuk jangka pendek (low risk) perhatikan juga target SMRA, semoga kenaikan smra di dukung oleh kenaikan properti...
sesuai postingan sebelumnya, solbidr ada dalam fase konsolidasi sehat sebelum melakukan kelanjutan kenaikannya kembali, area buy 2590000-2730000. CL jika jebol support di 250000.target minor terdekat 2904344- 3905000. jika dapat break area tersebut, dipastikan solbidr akan menuju ath nya.
SOLBIDR, saat ini sedang dalam momentum hijau bersamaan dengan coin lainnya, semoga bisa tembus R 2390.000-2.400.000 (garis pink) dan melanjutkan kenaikannya, mengingat solana di gadang sebagai coin yang setara dengan eth, namun harganya masih 1:22 dengan eth. namun tetap hati hati jika turun dari garis pink, tidak memungkinkan SOLBIDR akan kembali melanjutkan...
Agii setelah lama turun bukit, sepertinya sudah masuk ke area kaki bukit range 1660-1220, mungkin baiknya harus menunggu konsolidasi dulu untuk confirm sebelum break dari trend turunnya, jika ingin spekulasi buy bisa beli di area 1660-1220 tersebut. target jika menyentuh R atas (line merah) tetap waspada jika turun dari 1660, bukan tidak mungkin akan test kaki...
manfaatkan momentum retrace dari fase bullish sektor komoditas,khususnya untuk saham oil :medc sekarang dalam fase retrace/ pullback hari ini di tutup arb, target beli di besok 540-560 perhatikan untuk berhati2 apabila medc turun di bawah trend line naiknya. Target muluk2 medco adalah 690 tapi target terdekat 6xx an sepertinya enteng jika oil masih dalam...
Akhirnya hari ini 23 august, medc berhasil keluar dari tren penurunannya dengan volume kencang, setelah kemarin 20 august medc menyentuh lower low (418) dan mantul close (428) sebelum mengambil posisi ,akan lebih menarik menunggu jika medc bisa retrace dahulu ke area 452- 482 dan membentuk konsolidasi sebelum melanjutkan kenaikannya. perlu di perhatikan untuk...
secara teknikal MCOR ada di ujung konsolidasi jangka pendeknya, sangat low risk (<130) dimana saat ini harga close di 133, target jangka pendek ada di 146 kemudian 154, perlu di perhatikan MCOR tidak se hot bank lainnya yang sedang marak go digital, hal ini wajar karena MCOR dimiliki oleh pemodal asing (china construction bank corporation),hal ini sama nasibnya...
LPPF bentuk pola flag di masa uptren panjangnya, target terdekat 3000, kemudian 32xx,low hari ini bisa dijadikan support, CL apabila tembus low hari ini. #LPPF #matahari #disclaimer #cmiiw
Saham properti masih pada masa pembalikan arahnya, saat ini LPKR sedang ada di posisi swing low, CL jika menuju area di bawah 142. jika confirm melanjutkan kenaikannya, LPKR akan menuju 164. 175, 202. perlu di waspadai akan false break dari LPKR
setelah keluar dari fase penurunannya BNGA menarik untuk di cermati, krn sekarang sedang dalam masa konsolidasinya. Saham satu ini termasuk yang kurang liquid, namun tetap menarik karena pada 19 August kemarin berhasil mantul kembali dari 935. Menarik untuk trading jangka pendek, Batasi resiko di bawah area 935 dan reward di 1015, Perlu di notice, apabila bisa...
Bnga sedang retrace ke area support jangka pendeknya, bisa di manfaatkan untuk ambil posisi target terdekat ke 1030, CL jika di bawah 975 (low risk), perlu di waspadai bnga punya pola jarum suntik, jika dapat tembus lebih dari 1030, disarankan menggunakan trailing untuk menjaga keuntungan
BANK berhasil mantul dari demand area 3470, dan saat ini kembali di base konsolidasinya, swing low sudah terjadi dan saat ini hanya tinggal perlu sabar, perlu di perhatikan false break (down maupun out) karena karakter saham ini punya ekor dan leher yang cukup panjang, namun dari karakter ini juga bisa di manfaatkan untuk beli di harga bawah (karena ekor yang...
PPRO saat ini dalam fase konsolidasi, dan berpotensi keluar dari box konsolidasinya, target terdekat ke 89, kenaikan sektor konstruksi biasanya beriringan dengan saham konstruksi lainnya, yang sudah sangat lama tidak manggung. semoga ini bisa jadi titik balik untuk sektor konstruksi #ppro #konstruksi #bumn
Harga ncf1 sudah begitu meroket, tapi saham doid masih di situ situ aja, bagaikan anak tiri di kala saham coal lainnya sudah ada yang naik tipis tipis walaupun beberapa hari ini turun kembali. penurunan doid sepertinya sudah terbatas akan sangat menarik jika bisa breakout dari tren turunya, saham ini perlu di WL bbrp hari kedepan, BUY ketika break trendline...
kios menjadi sangat menarik apabila dapat keluar dari tren turunnya dalam beberapa hari kedepan, sebaliknya apabila kembali ke area supportnya 995-1015 maka akan confirm membentuk pola descending dengan target penurunan terdekat ke 860-825. Jika melihat posisi candle siang ini Kios sudah membentuk jarum suntik sebaiknya profit taking dulu untuk yang sudah punya...