DRMA saat ini sedang berkonsolidasi sehat menguji level resisten fractalnya di 1155. Area resisten fractal ini juga berdekatan dengan area swing high 1120, yang mana ini menjadi level resisten kuat. Jika DRMA mampu menembus dan bertahan di atasnya, bukan tidak mungkin ada peluang bagi DRMA untuk melanjutkan tren kenaikannya menuju 1455 dengan minor target di 1210...
WIKA saat ini sedang berkonsolidasi sehat di atas area moving avergae-nya, dan saat ini kenaikannya juga berhasil melampaui level resisten fractal 394. Selama WIKA mampu bertahan di atas area support 352, saham ini masih ada peluang untuk melanjutkan kenaikannya menuju 575 dengan minor target di 474. Harga yang bergerak di atas rangkaian moving average-nya...
PTPP saat ini sedang berkonsolidasi sehat menguji level resisten fractalnya di 470 dan swing high 496. Jika kedepan kedua level ini berhasil ditembus dan bertahan di atasnya, PTPP masih ada peluang untuk bergerak naik lebih tinggi menuju 585 dengan minor target di 525. Ada calon support baru di level 442, yang mana jika calon level support ini berhasil terbentuk,...
AALI saat ini sedang berkonsolidasi sehat menguji area resisten fractalnya di 6825, yang mana area ini juga berdekatan dengan area swing high (box merah). Jika level resisten fractal kembali berhasil ditembus dan bertahan di atasnya, ada peluang bagi AALI untuk bergerak naik lebih tinggi menuju 7875 dengan minor target di 7550. Trend optimizer yang masih bergerak...
Harga komoditas CPO sesuai dengan ulasan kami sebelumnya: 'CPO Menguji Level Resisten Kuat, Bagaimana Skenarionya?' yang mana harga komoditas ini bergerak di range skenario moderate - optimistis. Saat ini, target major 918 berhasil dilampaui dan terus bergerak naik dalam fase strong uptrend. Bagaimana peluang komoditas ini kedepannya? Kenaikan yang terjadi saat...
KAEF gagal bertahan di atas support fractal-nya di 745 dan hari ini closing di bawah area support-nya. Namun jika kita cermati lebih detail, koreksi yang terjadi di KAEF masih tertahan area swing low 720, yang mana area ini menjadi level support kuat (box merah). Selama pergerakan KAEF mampu bertahan dan berkonsolidasi di atas area swing low-nya, saham ini masih...
Setelah mengalami fase uptrend sejak pertengahan agustus, kini ASRI terus mengalami penurunan. Target penurunan ASRI berada di area swing low 187, dimana area ini menjadi level support kuat ASRI selanjutnya. Jika ASRI berhasil mencapai area ini, saham ini berpotensi mengalami technical rebound dan berpeluang menguat kembali ke level 226. Tentunya ini peluang bagi...
WIIM dalam beberapa hari terakhir mengalami koreksi. Penurunan yang terjadi membuat WIIM menguji area swing low 940. Area tersebut juga berdekatan dengan grey area dari WIIM. Selama area tersebut mampu menahan tekanan jual yang ada, WIIM berpeluang mengalami technical rebound dengan target penguatan di swing high 1040. Trend optimizer yang gado-gado menunjukkan...
Masih ingat dengan ulasan XAUUSD kami di Trading lab dan grup Profit Trader Club? Ternyata komoditas ini berhasil melampaui target major kami di $2555, dan terus bergerak naik. Bagaimana peluang komoditas emas ini kedepannya? Selama kenaikannya solid, emas masih ada peluang untuk bergerak naik lebih tinggi menuju $2795 dengan minor target di $2710. Harga yang...
ABMM gagal bertahan di atas support merah solid 4220 dan terus bergerak turun dalam fase downtrend. Kemana target penurunan saham ini? Anda bisa cermati area swing low 3870, yang mana area ini merupakan level support kuat karena berada di luar grey area. Jika ABMM mencapai area swing low-nya, ada peluang bagi saham ini mengalami technical rebound dengan target...
HRUM saat ini sedang berkonsolidasi di area resisten kuat 1440 (garis hitam) yang mana area ini juga berdekatan dengan level resisten fractalnya di 1465. Jika level ini berhasil ditembus dan bertahan di atasnya, ada peluang bagi HRUM untuk bergerak naik lebih tinggi menuju 1680 dengan minor target di 1535. Level support yang terus membentuk higher low menunjukan...
Penurunan BTPS saat ini sedang tertahan area swing low 1200 - 1220 setelah bergerak turun dalam 7 hari berturut2. Selama pergerakan saham ini mampu bertahan di atas area swing low-nya, ada peluang bagi BTPS untuk bergerak technical rebound dengan target kenaikan menuju resisten fractal 1430. Trend optimizer yang memiliki warna tidak solid menunjukan saham ini...
TUGU dalam beberapa hari terakhir terkoreksi dan koreksinya mencapai area swing low 1200. Jika area tersebut mampu menahan penurunan TUGU, terdapat peluang technical rebound dengan target penguatan di area swing high ±1285. Trend optimizer yang memiliki warna acak menunjukan saham ini berada di fase sideways. Trading plan: Swing Trading 1. Speculative buy on...
IHSG saat ini terus bergerak turun setelah kenaikannya tertahan area target major kami di 7800. Hari ini, IHSG mengalami penurunan lebih dari 2%, bagaimana peluang kedepannya? Penurunan IHSG saat ini mencapai area support kuat MA50 di 7523, yang mana area ini juga berdekatan dengan area swing low 7460 (box merah, cek indikator Profit Trader Module Anda). Selama...
Sesuai ulasan AALI sebelumnya: 'AALI Sedang Menguji Level Resisten Kuat Sebelum Lanjut Rally' saham ini hampir mencapai target major kami di 6875. Saat ini AALI sedang berkonsolidasi sehat menguji level resisten fractal 6850 yang mana berdekatan dengan target price major. Jika level ini berhasil ditembus, ada peluang bagi AALI untuk bergerak naik lebih tinggi...
SGER dalam beberapa hari terakhir mengalami koreksi. Penurunan yang terjadi membuat SGER menguji area swing low 460. Selama area tersebut mampu menahan tekanan jual yang ada, SGER berpeluang mengalami technical rebound dengan target penguatan di area 490. Trend optimizer yang memiliki warna acak menunjukan saham ini berada di fase sideways. Trading plan: Swing...
Saat ini SMDR berhasil break resisten fractal 346 dan sedang berkonsolidasi di atas resistennya. Cermati juga level support fractalnya di 334. Selama SMDR mampu bertahan di atas support-nya, saham ini ada peluang untuk naik kembali ke area swing high 392 dengan minor target di 378. Trading plan: Trend following. Buy di range area 338 - 356. Stoploss jika...
BMRI gagal bertahan di atas support fractalnya di 7225. Selama BMRI tidak mampu kembali break resisten fractal, saham ini berpeluang menuju swing low 6925. Swing low ini menjadi level support kuat selanjutnya, karena berada di luar grey area juga. Jika BMRI mencapai area ini, ada peluang bagi BMRI mengalami technical rebound dengan target kenaikan kembali menuju...