Pada pasangan EUR/GBP timeframe Daily, terlihat pola trendline menurun dimana harga telah berulang kali memantul dari level ini, hal ini menunjukkan potensi support yang cukup kuat. Saat ini, saya mengambil peluang koreksi jangka pendek dengan target beli yang lebih konservatif, mengingat tren makro masih bearish. Proyeksi pergerakan harga digambarkan pada chart...
Analisis ini menyoroti pola Rising Wedge pada XAU/USD di timeframe H4, yang menunjukkan potensi pembalikan (reversal) atau kelanjutan (continuation) tren bullish tergantung pada kondisi ketegangan geopolitik saat ini, khususnya antara Israel dan Iran. Saat ini Harga telah mencapai batas atas dari area Rising Wedge, yang sering kali menandakan potensi pelemahan...
Pasangan AUD/CAD membentuk pola bullish channel di timeframe daily, dengan pola falling wedge yang terbentuk di dalamnya. Saat ini, harga berada di dekat area support dari channel, yang telah menjadi titik rebound kuat dalam beberapa kali rebound sebelumnya. Pola rebound yang membentuk higher low ini ditandai dengan lingkaran biru pada chart, menunjukkan area...
Pada timeframe H1, pasangan CAD/CHF membentuk pola symmetrical triangle dengan potensi pergerakan bearish. Setelah breakout dari bagian bawah pola ini, harga menunjukkan tanda-tanda retest terhadap garis support yang kini berfungsi sebagai resistance. Area breakout diidentifikasi dengan rectangle berwarna oranye pada chart. Sementara area retest ditandai dengan...
Saya mengidentifikasi pola falling wedge pada pasangan EUR/NZD timeframe H4. Pola ini umumnya dikenal sebagai pola bullish continuation, yang seringkali diikuti oleh breakout ke atas. Pada chart yang saya sajikan, terlihat bahwa harga telah berhasil breakout dari pola falling wedge, yang menandakan potensi penerusan tren bullish. Posisi buy diambil dengan...
Dalam analisis ini, saya memantau INDF pada time frame Weekly dan menemukan formasi symmetrical triangle, sebuah pola yang biasanya terbentuk ketika volatilitas harga menyempit membentuk segitiga simetris. Meskipun dalam grafik yang saya sajikan, segitiga ini tidak terlihat begitu simetris dan ujung kanan segitiga tidak terhubung sepenuhnya, formasi ini masih...
Dalam analisis ini, saham SMRA menunjukkan potensi pergerakan bullish setelah breakout dari trendline menurun pada timeframe mingguan (Weekly). Sebelumnya, harga telah memantul tiga kali di trendline ini, namun kali ini harga berhasil menembus ke atas, mengindikasikan adanya perubahan arah tren dari bearish ke bullish. Target saya berada di level psikologis 1900,...
Pada analisis ini, saham WIRG menunjukkan potensi pergerakan bullish setelah berhasil breakout dari trendline menurun pada timeframe harian (Daily). Sebelumnya, harga sudah tiga kali memantul dari trendline tersebut, namun kali ini terjadi breakout yang didukung oleh lonjakan volume pembelian yang signifikan. Lonjakan volume ini mengkonfirmasi kekuatan breakout,...
Analisis teknikal adalah metode untuk mempelajari pergerakan harga saham atau aset lainnya melalui pola-pola yang terbentuk pada grafik harga historis. Salah satu teknik yang sering digunakan dalam analisis teknikal adalah penggunaan garis tren ( trendline ), yang membantu mengidentifikasi area support dan resistance dalam pergerakan harga. Dalam kasus harga...
Pasangan EUR/USD dengan harga saat ini di 1.104 terus menunjukkan tren bearish jangka panjang yang telah berlangsung sejak 2008. Grafik historis mengungkapkan pola fluktuasi harga yang jelas dalam rentang yang ditentukan, berosilasi antara level support dan resistance. Saat ini, harga mendekati zona resistance yang signifikan. Level resistance ini merupakan level...
Trendline adalah alat analisis teknikal yang digunakan untuk mengidentifikasi arah pergerakan harga dengan menghubungkan titik-titik harga tertinggi atau terendah dalam sebuah grafik. Ketika harga berkali-kali memantul dari trendline, seperti dalam kasus probabilitas statistik, hal ini menunjukkan pola historis yang memungkinkan pola serupa terulang dimasa depan....
Pola bullish channel adalah pola yang terbentuk ketika harga saham bergerak dalam sebuah saluran/channel naik yang terdiri dari dua garis paralel yang menghubungkan puncak dan lembah harga yang semakin tinggi. Pola bullish channel memiliki bias naik karena harga cenderung membentuk puncak-puncak yang lebih tinggi dan lembah-lembah yang juga lebih tinggi dari...
Analisis teknikal adalah cara untuk menganalisis pergerakan harga saham atau aset lainnya dengan menggunakan grafik harga historis dan pola yang terbentuk di dalamnya. Salah satu pendekatan yang umum digunakan adalah analisis pola grafik, yang melibatkan identifikasi pola-pola tertentu yang bisa memberikan petunjuk tentang arah pergerakan harga...
Analisis teknikal adalah cara untuk memahami pergerakan harga saham menggunakan grafik dan indikator. Dua indikator yang digunakan: Envelope dan Stochastic, dapat memberikan wawasan tentang apakah saham sedang oversold atau overbought. Envelope adalah indikator yang mengelilingi harga saham dengan garis atas dan bawah yang bergerak seiring perubahan harga. Saat...
Analisis teknikal menggunakan Bollinger Bands dan RSI4 bisa membantu kita memahami pergerakan harga saham dengan cara yang mudah dipahami. Pertama, mari kita bahas Bollinger Bands. Bollinger Bands terdiri dari tiga garis: garis tengah (simple moving average), garis atas (upper band), dan garis bawah (lower band). Garis atas dan bawah merupakan standar deviasi...
Trendline dalam analisis teknikal adalah garis yang digunakan untuk menunjukkan arah umum pergerakan harga saham. Harga sering kali memantul berulang kali pada trendline ini karena adanya kecenderungan statistik dimana peristiwa yang terulang bisa terjadi lagi dimasa depan. Namun, tidak setiap pantulan pada trendline berhasil, karena kapan pun ada kemungkinan...
Bollinger Bands adalah indikator yang mengukur volatilitas harga. Ketika harga bergerak di luar area Bollinger Bands, maka hal ini menunjukkan bahwa harga sedang mengalami overbought atau oversold. Harga TLKM telah bergerak di area oversold sejak tanggal 23 Oktober 2023. Hal ini menunjukkan bahwa harga telah mengalami pelemahan dan kemungkinan akan segera...
Pola falling wedge adalah pola bullish yang terbentuk dari dua garis tren yang miring ke bawah. Pola ini sering terbentuk ketika harga sedang mengalami konsolidasi. Ketika harga berhasil breakout ke atas area falling wedge, maka kemungkinan harga akan melanjutkan trend bullishnya. Dalam kasus saham MTDL, grafik telah membentuk pola falling wedge sejak tanggal 27...