ANTM, IDX (2nd Week, August 2022)ANTM sedang mengalami perubahan trend dari bearish menjadi bullish dan mengalami uptrend yang kuat. Hal ini didorong oleh MA 5 yang menembus MA 20. Tak hanya itu, MA 20 kini hampir menembus MA 50, berpotensi untuk naik lebih. Namun jika dilihat dari trend sebelumnya, terdapat double cup pattern dan dilanjuti dengan cup pattern yang berpotensi untuk turun saat pattern handle. Pergerakan harga ANTM masih sulit diprediksikan dan butuh koreksi lebih lanjut saat harga menyentuh resistance 2350. Saat resistance, ANTM berpotensi untuk breakout atau breakdown. Risk/Reward Ratio: 2.86
Entry:2220
TP 1: 2350
TP 2:2850
CL : 2000