Penghubungan tab berdasarkan simbol
Atur tag warna yang sama ke beberapa tab, dan mereka akan mulai mengikuti perubahan ticker yang dibuat di salah satunya.
Anda tidak hanya dapat menghubungkan tab chart namun juga dapat menghubungkan penyaring dengan chart.