Chart/Kursor saya lambat
Harap dicatat bahwa performa dapat dipengaruhi oleh beragam faktor seperti jumlah tab yang terbuka pada browser atau browser di komputer anda, ekstensi (cth; AD block) yang ditambahkan pada browser, berapa lama browser tersebut telah bekerja dan sebagainya..
Untuk mencoba memperbaiiki freeze (lambat) cobalah untuk:
- memuat ulang halaman chart anda;
- merestart browser anda;
- menutup tab-tab lainnya (kecuali chart anda);
- menghilangkan ekstensi-ekstensi tambahan pada browser;
- menggunakan browser lain.