CADJPY - Bat sedang hinggap, lanjut terbang?CADJPY - Bat sedang hinggap, lanjut terbang?
Bat sedang hinggap, bahkan sudah 3x hinggapnya.
Apakah setelah ini, bat tetap hinggap hingga jatuh?
atau
Berubah menjadi crab melewati 84.440?
Kalau tetap hinggap kemudian jatuh, lakukan stop-sell pada titik 83.611, dengan stop-loss = 83.976 dan target = 82.892
Kalau berubah menjadi Crab, nanti akan update dengan analisa baru.
Bagi teman-teman yang mengikuti analisa sebelumnya dan ikut trading, selamat mendapatkan profit.
( CADJPY-H1 Mari Berburu HIU !!! - Silahkan clik dan playback )
Belajar dan menguasai pola harmonik, bukanlah perkara mudah, tapi dengan ketekunan dan terus berlatih, semuanya menjadi lebih mudah. Terima kasih sudah berkunjung dan like ide ini.
Tradingview
GBPUSD - Cypher berenang menjauh Hiu?GBPUSD - Cypher berenang menjauh Hiu?
Cypher dan Hiu dua tipe pola harmonik yang hampir mirip, berbeda hanya di nilai-nilai rasio fibo nya. Salah satu perbedaannya pada nilai fibo untuk kaki D.
Mampukah Cypher berenang menjauhi HIU?
Setup untuk stop-buy (breakout), target (aman, standar dan agresif), dan stop-loss (di posisi D).
Analisa ini masih merupakan kelanjutan analisa pola yang dilakukan sebelumnya
GBPUSD - Update Analisa Pola Diamond (Perbaikan Pola Crown)
dan
GBPUSD - Update Analisa Flag Kontinu & Bat Pattern
Dibalik kesederhaan analisa pola, ada perjuangan dan kerja keras yang didukung dengan ilmu yang komprenhensif, terima kasih sudah berkunjung dan like kami.
GBPUSD - Update Analisa Pola DiamondGBPUSD - Update Analisa Pola Diamond
Selumnya sudah ada analisa teknikal yg terkait dengan analisa sekarang, yaitu:
1. GBPUSD - Update Analisa Flag Kontinu & Bat Pattern
2. GBPUSD -Flag kontinu sudah hadir di H1
Adanya perubahan-perubahan harga baru, sering kali membangun pola-pola lainnya, seperti yang terakhir ini, hadir pola bullish diamond.
Dan ketiga analisa semuanya mendukung terjadi reversal, harga akan trend up.
Di analisa no 1, sudah ada setup stop-buy dan tereksekusi. Pada upadete analisa sekarangpun, ada setup stop-buy, stop-sell dan target (ada 3 target: target aman, target standar, dan target agresif)
GBPUSD - Update Analisa Flag Kontinu & Bat Pattern
(Silahkan clik dan playback)
GBPUSD -Flag kontinu sudah hadir di H1
(Silahkan clik dan playback)
GBPUSD-Flag kontinu sudah hadir di H1GBPUSD -Flag kontinu sudah hadir di H1
Pola Flag kontinu sudah lengkap hadir. Memang harga sedang berada disekitar garis bawah pola bendera, tapi kemungkinan besar naik.
Dalam situasi seperti ini , tetap juga dijaga kalau harga ternyata tetap turun terus melanjutkan terbentuk pola kanal parallel down.
Bagaiman dengan nilai-nilai stop-buy, stop-loss dan target? atau kalau turun terus bagaimana dengan nilai stop-sell-stop-loss dan targetnya?
Dari gambar analisa di atas, semua sudah ada. Silahkan tinggal menggunakannya.
CADJPY-H1 Mari Berburu HIU !!!CADJPY -H1 Mari Berburu HIU !!!
Hiu sudah berkeliaran, bahkan sudah meninggalkan zona nya.
Saat Hiu breakout ke permukaan laut, ini kesempatan untuk meraih keuntungan, bisa dijual diharga 83.324 atau 83.611, bahkan bisa diharga 83.762.
Hati-hati, hiu lepas tangkapan ..buang sial stop-loss 82.418
BAGAIMANA KALAU HIU TIDAK MENEMBUS LAUTAN?
Persiakan juga skenario ini.
[NFLX:NASDAQ]-H4 Analisa Pola Cypher bearishNFLX :NASDAQ-H4 Analisa Pola Cypher bearish
Sudah hadir dan terpenuhi lengkap pola harmonik cypher. Area potensial komplit dan garis breakdown nya pun sudah hadir.
Tinggal melakukan order pending stop-sell + stop-loss+ taking profit. Tentunya sudah terkonfirmasi dan validasi oleh indikator bahwa harga akan turun.
Kalau ternyata harga gagal turun, ini masih memungkin terbentuknya pola hiu yang mempunyai area kaki D nya lebih panjang/diatas kaki D cypher.
XAUUSD - Bangun Profit GoldTrading dengan Support & ResistanceXAUUSD - Bangun Profit dengan Support & Resistance
Penentuan Support & Resistance menggunakan Fibonacci
====================================================
Support 1 (0.786 Fib) & 2 (0.618 Fib) sebagai batas bawah.
Resistance 1 (0.786 Fib) sedangkan dua Resistance di atasnya merupakan fibo swing pada TF daily sebagai dua tujuan entry stop-long.
Berapa Nilai entri stop-long dan stop-loss nya?
Itu dapat ditentukan berdasarkan strategi entri yang biasa Anda lakukan yang sudah tervalidasi.
Sebagai panduan agar tidak hilang arah saat akan melakukan analisa di GOLD, ini prediksi arah untuk bulan Februari 2019
(Silahkan pelajari dengan meng-Klik dan Playback)
Atau Nanti akan kami detilkan cara entri-nya menggunakan strategi chaos theory yang merupakan strategi entri favorit FX Andalan Bangsa + Metoda breakout, bila sudah ada minimal 5 like atau ada 3 komentar dari Anda .
EURUSD - Trend Up, Support & Resistance dari FibonacciEURUSD - Trend Up, Support & Resistance dari Fibonacci
3 Garis support & 1 Garis resistance dibuat menggunakan fibonacci, sedangkan resistance 2 dan 3 ditarik dari nilai high awal trend bullish pada hari sebelumnya.
Harga cenderung tetap akan naik. Bila skenario ini ternyata tervalidasi, entri stop-long (buy/pembelian) dengan stop-loss dan target1 -->resistance 2 atau dan target2 --> resistance 3.
Bila gagal, jalankan stop-short (perhatikan gambar di atas)
Resistance 2 dan 3 dari titik ini di H1
Dapatkan gambaran besarnya, setelah itu lengkapi detilnya. Terima kasih jempolnya
USDJPY-H1-Pilihannya Apakah, breakout/breakdown?USDJPY -H1-Pilihannya Apakah, breakout/breakdown?
Baik dari alat ukur tradingview maupun ide-ide analisa trader global secara umum menyampaikan short (sell), harga akan turun.
Dicechk lebih detil, long (buy) pun sangat memungkinkan dengan adanya Ascending Triangle walaupun kedua garis atas-bawahnya baru tersentuh masing-masing dua kali. Kalau sudah minimal 3x, breakout kemungkinan paling kuat.
STRATEGI ENTRI
Gunakan metoda breakout/breakdown saat terjadi naik/turun untuk entri buy/sell.
Validasi dengan indikator/sinyal/price action.
Seni dan Trading menyatu.
GBPCHF-H1 Siap-siap profit, breakout? GBPCHF -H1 Siap-siap profit, breakout?
Selamat sore Agan trader Indonesia!!
Elliot wave 12345 sudah terbentuk lengkap, sekarang sudah terbentuk juga korektif abcde berupa pola flag (untuk di TF yg lebih besar).
Tinggal menunggu waktu, BREAKOUT dan bangun profit besar (8-10% bila entri 10% dari modal).
Kalau belum breakout, harga turun dahulu untuk menyentuh garis bawah batas bawah pola bendera (titik f), kemudian naik lagi untuk breakout.
Setup breakout ataupun breakdown sudah disiapkan, tinggal di validasi oleh indikator/candlestick saat hendak masuk market.
NZDJPY Cara Mudah Profit dengan Breakout/BreakdownNZDJPY Cara Mudah Profit dengan Breakout/Breakdown
Cara mudah mendapatkan profit bila market sedang seimbang (triangle simetris). Lakukan entry stop-buy/sell setelah tervalidasi terjadi breakout (diatas triangle) / breakdown (dibawah triangle). biasakan selalu setup profit dan stop loss.