BRIS, apakah melanjutkan uptrendnya ?Teknikal :
- Chart Weekly, uptrend, masih tertahan di trend positifnya. Namun, mungkin ada kemungkinan untuk koreksi.
- Chart Daily, menunjukan uptrend namun ada kemungkinan akan turun setelah menyentuh resistent terdekat.
- Pada TF daily, Indikator RSI sudah terjadi deathcross. Belum saat yang tepat untuk membeli.
- BRIS bisa beli di area trendlinenya, karena ada kemungkinan terjadi koreksi.
Bandarmology (29 Maret 2023) :
- Hari ini : Big Akumulasi
- Minggu ini: Normal Akumulasi
- Bulan ini : Big Akumulasi
Trading Plan :
- Entry : 1650
- TP 1 : 1835
- TP 2 : 2000
- TP 3 : Trailing Stop jika tembus ATH
- SL : 1565
*Disclaimer :
Do Your Own Research, this isn't recommendation that people should believed 100%. Use it wisely, then don't forget to plan your trade & trade your plan...
Syariah
ANALISA SAHAM BRISdalam pergerakan saham akhir-akhir ini bris mengalami penurunan yang cukup panjang dari sebulumnya, namun saat ini bris mengalami penguatan kembali, apabila bris dapat melewati downtrendlinenya maka akan ada peluang bris untuk melanjutkan kenaikan
area beli 1460 - 1490
area jual 1 1745- 1765
area jual 2 2040 - 2085
BANK layak di masukan ke menuBANK berhasil mantul dari demand area 3470, dan saat ini kembali di base konsolidasinya, swing low sudah terjadi dan saat ini hanya tinggal perlu sabar, perlu di perhatikan false break (down maupun out) karena karakter saham ini punya ekor dan leher yang cukup panjang, namun dari karakter ini juga bisa di manfaatkan untuk beli di harga bawah (karena ekor yang panjang). Harap waspada jika close di bawah 3630 - 3650 #bank #aladin #syariah