Bias Perdagangan Emas Masih Netral By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Emas bergerak bullish pada perdagangan Kamis (1/April) kemarin. Aset safe haven berhasil memulihkan keadaan dengan ditutup di kisaran harga $1730.40. Meskipun emas terlihat mencatatkan penguatan, bias perdagangan harian masih bersifat Netral.
Berikut adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1723.44 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1738.01 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1700.00 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1738.01 sebagai acuan jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1723.44 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1761.67 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1761.67
- R2: 1747.20
- R1: 1738.01
- Pivot: 1723.44
- S1: 1709.49
- S2: 1700.00
- S3: 1690.25
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Rata-Rata Pergerakan / Moving Averages
IHSG ForecastEfek dari margin call US bank dan efek pengurangan posisi investasi dari BPJS di pasar modal membuat outflow yang cukup besar di saham blue chip terutama sektor perbankan yang menjadi primadona dalam menahan ekuitas dikarenakan pertumbuhan fundamentalnya yang cukup stabil. Efek dari outflow di blue chip mulai terasa sejak mulai berkurangnya jumlah nilai transaksi di setiap minggunya pada pertengahan bulan Maret. Kalau ditinjau dari sektor perbankan, harga BBRI dan BBCA sudah price in dari segi fundamental yang tetap memberikan dividen serta harga rata-rata sektor perbankan yang sedang berada di support kuatnya. Bila ditinjau dari segi teknikal dapat kita lihat bahwa IHSG berhasil reject support trendline (HL) dan fibonnaci 1.618. Bila IHSG melanjutkan penguatannya maka akan terkonfirmasi bullish divergence pada RSI dan MACD saat sudah golden cross. Bulan April ini IHSG berpotensi menutup gap pada 24 Maret 2021 dan akan mengalami batas penguatan hingga area 6294-6314, apabila IHSG melanjutkan penurunannya maka potensi penurunannya akan sampai 5767-5851 dimana area tersebut berada di fibo 2.618, EMA 34 Weekly, dan unfilled order timeframe kecil.
Disclaimer ON
Terjebak Sideways, Emas Tertahan Di Level 1730 By Erik Tri CahyoSelamat Pagi rekan trader semua!
Emas masih terlihat bergerak konsolidatif pada perdagangan Jumat (26 Maret) kemarin. Aset safe haven tertahan di level 1730-an selama lebih dari sepekan karena minimnya katalis. Akibatnya, hingga saat ini emas diperdagangkan stabil dan semakin memperpanjang bias Netral-nya.
Berikut ini adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini.
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1725.88 sebagai acuan entry sesaat setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1738.01 sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1709.13 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1738.01 sebagai acuan jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi di sekitar harga tersebut. Stop Loss dapat diletakkan di level 1725.88 sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1756.08 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3 : 1756.08
- R2 : 1747.20
- R1 : 1738.01
- Pivot : 1731.93
- S1 : 1725.88
- S2 : 1718.91
- S3 : 1709.13
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
IHSG ForecastPekan depan IHSG berpotensi bergerak sideway dengan area pergerakan di level 6153-6270. Perlu diwaspadai kenaikan USDIDR memberikan dampak langsung terhadap IHSG, hal ini diakibatkan oleh reboundnya DXY(USD index). Dari perspektif teknikal IHSG berhasil tutup di bawah garis EMA 21, 34 dan berhasil ditutup di atas EMA 90. Dilihat dari struktur candlenya sendiri, IHSG membuat lower Low pada tanggal 25/03/2021 dan membuat Lower High pada tanggal 22/03/2021. Skenario jangka pendek adalah IHSG akan mengalami kenaikan terbatas untuk menutup gap di 6231-6244 lalu kembali bergerak sideway.
Disclaimer: Analisa ini bisa berubah sesuai dengan keadaan real-time market jadi sebaiknya lakukan riset mandiri.
Didominasi Bias Netral, Emas Bergerak Stabil By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Setelah tertahan di area 1730 di penutupan sebelumnya, emas kembali terlihat bergerak konsolidatif pada perdagangan Rabu (24/Maret) kemarin. Aset safe haven tersebut diperdagangkan stabil dalam range terbatas di kisaran harga 1730, karena sepinya katalis penting penggerak pasar.
Pernyataan The Fed yang dinilai dovish semalam nyatanya belum bisa membuat investor memasuki pasar. Akibatnya, emas hanya mampu menguat tipis hingga ke level 1737, sebelum akhirnya ditutup di bawah level 1735. Alhasil, logam mulia ini kembali harus memperpanjang bias perdagangan harian Netral-nya.
Berikut adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1725.88 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1738.01 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1709.13 .
- Skenario alternatif: entry BUY , zona resisten 1738.01 sebagai acuan jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi di sekitar harga tersebut. Stop Loss dapat diletakkan di level 1725.88 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1756.08 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1756.08
- R2: 1747.20
- R1: 1738.01
- Pivot: 1731.93
- S1: 1725.88
- S2: 1718.91
- S3: 1709.13
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Emas Berkonsolidasi Di Level 1730 By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Emas terlihat bergerak konsolidatif pada perdagangan Senin (22/Maret) kemarin. Lantaran belum adanya katalis penting penggerak pasar selama beberapa hari terakhir, aset safe haven tersebut diperdagangkan stabil di kisaran harga 1730-an. Alhasil, emas berkonsolidasi sambil tetap memperpanjang bias perdagangan harian Netral-nya.
Berikut ini adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini.
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1729.03 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1738.01 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1709.13 .
- Skenario alternatif: posisi BUY, zona resisten 1738.01 sebagai acuan entry BUY jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1729.03 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1756.08 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1765.16
- R2: 1756.08
- R1: 1747.20
- Pivot: 1738.01
- S1: 1729.03
- S2: 1718.91
- S3: 1709.13
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
IHSG ForecastPekan depan IHSG berpotensi bergerak sideway dengan area pergerakan di level 6246-6422. Saat ini IHSG berhasil tutup di atas garis EMA 21 dan 34 menutup gap pada tanggal 17/03/2021. Dilihat dari struktur candlenya sendiri, IHSG membuat Higher Low pada tanggal 15/03/2021 dan membuat Lower High pada tanggal 17/03/2021. Rebound IHSG cukup kuat dimana berhasil menutup gap dan menguji support EMA 21. Skenario jangka pendek adalah IHSG akan mengalami kenaikan terbatas lalu kembali bergerak sideway.
Disclaimer: Analisa ini bisa berubah sesuai dengan keadaan real-time market jadi sebaiknya lakukan riset mandiri.
Emas Catat Penguatan Tipis Di Level 1725 By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Emas berbalik bergerak bullish hingga akhirnya ditutup menguat pada perdagangan Jumat (12/Maret) kemarin. Meski sempat melemah pada sesi awal perdagangan, namun aset safe haven ini berbalik menanjak seiring yield obligasi AS yang juga ikut menguat. Alhasil, emas berhasil mencatatkan penguatan tipis pada penutupan harga $1725.50 per troy ounce.
Berikut adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1721.81 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1736.43 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1700.00 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1736.43 sebagai acuan jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1721.81 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1763.09 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1763.09
- R2: 1747.58
- R1: 1736.43
- Pivot: 1721.81
- S1: 1709.13
- S2: 1700.00
- S3: 1688.09
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Emas Lanjut Berish Hingga Ke Level 1675 By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Setelah melemah di penutupan sebelumnya , emas kembali bearish pada perdagangan Senin (8 Maret) kemarin. Logam mulia kembali melanjutkan pelemahan lantaran Dolar AS terus menguat hingga ke level tertinggi dalam tiga bulan terakhir. Akibatnya emas terperosok hingga ke harga 1675-an sebelum akhirnya mencatatkan pelemahan pada penutupan harga $1681.10 per troy ounce.
Berikut ini adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini.
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1678.32 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1690.67 sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1654.39 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1690.67 sebagai acuan entry jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1678.32 sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1709.95 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3 : 1718.03
- R2 : 1709.95
- R1 : 1700.00
- Pivot : 1690.67
- S1 : 1678.32
- S2 : 1667.40
- S3 : 1654.39
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Pengamatan Harian dan Trading idea, CADJPY 03.08.21Disclaimer :
Ini hanyalah Analisa pribadi sebagai Catatan Analisa, dan Sangat berarti bagi saya.
Mohon tidak sebagai signal untuk masuk perdagangan karena Analisa yang saya posting ini bisa saja salah.
Jika mengikuti analisis ini Mohon perhatikan dengan sangat hati-hati dan detail.
Dan selalu dipelajari dengan cermat.
>> Ikuti saya untuk ide -idenya, pembaruan analisis ini.
>> Jangan ragu untuk membagikan ide , komentar, pendapat, dan pertanyaan.
>> Jika menemukan ide ini berguna, tekan tombol suka, berlangganan dan bagikan di forum perdagangan lainnya
Perhatikan dengan cermat, yo!
Trading dengan baik dan bijak.
>>ALI<<
IHSG ForecastPekan depan IHSG berpotensi bergerak sideway dengan batas pergerakan di level 6158-6218, lalu untuk batas kenaikan di 6308-6328. Saat ini IHSG berhasil tutup di atas garis EMA 21 dan 34. Kalau dari struktur candlenya sendiri, IHSG berhasil membuat Higher High pada tanggal 1 Maret 2021 dan membuat Lower High pada closing minggu ini. Skenario jangka pendek adalah IHSG akan mengalami penurunan terbatas untuk menguji area demand dan EMA 34.
Emas Kembali Bearish Hingga Di Bawah 1700 By Erik Tri CahyoSelamat Pagi rekan trader semua!
Setelah tergelincir hingga 1720 di beberapa hari lalu, emas kembali ditutup melemah pada perdagangan Kamis (4 Maret) kemarin. Logam mulia terperosok akibat tekanan dari harga yield obligasi AS yang kembali meroket. Terlebih lagi, peryataan dari Jerome Powell sangat dovish. Powell menyebutkan bahwa kenaikan inflasi di masa mendatang belum mengharuskan bank sentral untuk menaikkan suku bunga. Akibatnya, sentiment bearish emas semakin kuat dan membuatnya ditutup hingga ke bawah level 1700.
Berikut adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1684.45 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1704.18 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1647.93 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1704.18 sebagai acuan jika menemukan sinyal dan candle breakout terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1684.45 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1734.54 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1756.00
- R2: 1734.54
- R1: 1718.03
- Pivot: 1704.18
- S1: 1684.45
- S2: 1667.40
- S3: 1647.93
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Emas Tergelincir Ke Level 1720 By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Emas kembali bergerak bearish pada perdagangan Senin (1/Maret) kemarin. Logam mulia terperosok hingga ke level terendahnya sejak bulan Juni 2020 silam, lantaran tertekan oleh Greenback yang sedang merangkak naik. Isu paket stimulus AS disinyalir masih menjadi alasan di balik pergerakan kedua aset safe-haven tersebut. Akibatnya, emas kembali tergelincir hingga akhirnya ditutup melemah di harga $1722.30 per troy ounce.
Berikut adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1708.17 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1731.42 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1674.80 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1731.42 sebagai acuan jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1708.17 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1775.96 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1790.03
- R2: 1775.96
- R1: 1756.00
- Pivot: 1731.42
- S1: 1708.17
- S2: 1691.19
- S3: 1674.80
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
USDCHF Breakout the patternSejak tanggal 25 Feb pasangan USDCHF mengalami masa konsolidasi dan membentuk Symetrical triangle pattern.
Pergerakakn harga telah menembus pattern tersebut kearah bawah.
Jika kita lihat pada time frame D1 Pasangan ini telah membentuk Higher High, dan telah menyentuh resistance dari trendline tersebut di ikuti dengan adanya Bearish divergence.
Kondisi seperti ini memberikan tanda, jika harga akan bergerak kerarah bawah.
Semoga analisa ini dapat membantu
Felix.
Emas Kembali Stabil Di Area 1800 By Erik Tri CahyoSelamat Pagi rekan trader semua!
Sempat bertengger di level 1783 beberapa hari lalu, emas kembali stabil pada perdagangan Kamis (24/Februari) kemarin. Meski sempat terjatuh ke level 1782.44, namun aset safe haven kembali pulih ke level 1800. Emas kemudian bertahan di sekitaran level psikologis tersebut hingga jelang sesi penutupan pasar. Dengan demikian bias perdagangan emas harian masih bersifat bearish dan waspadai adanya pelemahan lanjutan.
Berikut ini adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini.
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1786.20 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1800.00 sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1751.73 .
- Skenario alternatif: posisi SELL , zona resisten 1816.18 sebagai acuan entry jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1800.00 sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1848.28 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3 : 1848.28
- R2 : 1832.69
- R1 : 1816.18
- Pivot : 1800.00
- S1 : 1786.20
- S2 : 1765.68
- S3 : 1751.73
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Emas Ditutup Menguat Di Level 1783 By Erik Tri CahyoSelamat Pagi rekan trader semua!
Emas bergerak bullish pada perdagangan Jumat (19 Februari) kemarin. Emas menghentikan laju bearish-nya dan berbalik bullish hingga akhirnya ditutup menguat di harga $1783.60 per troy ounce. Meskipun emas terlihat sedang memulihkan keadaan, namun bias perdagangan harian masih bersifat bearish. Oleh karena itu, waspadai akan adanya pelemahan lanjutan.
Berikut ini adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini.
- Skenario utama: membuka posisi SELL, zona support 1777.34 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1796.23 sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1751.76 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1796.23 sebagai acuan entry jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1777.34 sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1816.18 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3 : 1816.18
- R2 : 1807.09
- R1 : 1796.23
- Pivot : 1777.34
- S1 : 1763.45
- S2 : 1751.76
- S3 : 1737.57
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Emas Ditutup Melemah Di Level 1775 By Erik Tri CahyoSelamat Pagi rekan trader semua!
Setelah merosot ke kisaran harga 1800 di beberapa waktu lalu, emas kembali bergerak bearish dan ditutup melemah pada perdagangan Kamis (18 Februari) kemarin. Aset safe haven terus melanjutkan pelemahan lantaran ditekan oleh imbal hasil obligasi AS dan aset beresiko lainnya. Akibatnya, emas semakin tergerus hingga kembali mencatatkan pelemahan di harga $1775.30 per troy ounce.
Berikut ini adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini. Berikut ulasannya:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1763.45 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1777.20 sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1737.57 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1777.20 sebagai acuan entry jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1763.45 sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1804.02 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3 : 1816.18
- R2 : 1804.02
- R1 : 1791.46
- Pivot : 1777.20
- S1 : 1763.45
- S2 : 1751.76
- S3 : 1737.57
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Emas Merosot Hingga Di Bawah Level 1800 By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Emas bergerak bearish dan ditutup melemah pada perdagangan Selasa (16/Februari) kemarin. Kuatnya sentimen bearish secara teknikal maupun fundamental membuat logam mulia merosot hingga di bawah level 1800. Secara teknikal, sinyal bearish diperkirakan semakin menguat karena daily SMA 50 dan daily SMA 200 sudah mulai berpotongan. Dari segi fundamental, para investor sudah melirik aset beresiko, di saat Greenback mulai pulih. Selain itu, komentar hawkish dari pejabat The Fed juga turut mendongkrak mata uang negeri Paman Sam. Akibatnya, permintaan emas menyusut dan membuatnya ditutup melemah di kisaran harga $1793.45 per troy ounce.
Berikut adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1780.79 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1800.00 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1751.76 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1800.00 sebagai acuan entry BUY jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1780.79 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1832.90 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1847.74
- R2: 1832.90
- R1: 1816.18
- Pivot: 1800.00
- S1: 1780.79
- S2: 1767.21
- S3 : 1751.76
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!
Emas Lanjut Reli Hingga Level 1855 By Erik Tri CahyoSelamat pagi rekan trader semua!
Sempat menyentuh level 1840 di beberapa waktu lalu, emas kembali melanjutkan relinya pada perdagangan Rabu (10/Februari) kemarin. Logam mulia merangkak naik setelah adanya wacana paket stimulus fiskal AS dalam jumlah besar. Para investor beralih ke emas untuk menghindari dampak inflasi jika wacana tersebut benar-benar dijalankan. Alhasil, emas bergerak bullish dan ditutup menguat di kisaran level 1855.
Berikut adalah beberapa skenario yang dapat digunakan sebagai acuan trading hari ini:
- Skenario utama: membuka posisi SELL , zona support 1832.32 sebagai acuan entry setelah menemukan sinyal breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan pada level 1844.57 , sedangkan Take Profit diletakkan hingga 1812.57 .
- Skenario alternatif: posisi BUY , zona resisten 1844.57 sebagai acuan entry jika menemukan sinyal dan candle breakout yang terkonfirmasi. Stop Loss dapat diletakkan di level 1832.32 , sementara Take Profit dapat diletakkan hingga level 1866.86 .
Selalu ingat dan pahami risiko serta money management Anda sebelum bertransaksi!
- R3: 1879.57
- R2: 1866.86
- R1: 1855.86
- Pivot: 1844.57
- S1: 1832.32
- S2: 1821.84
- S3: 1812.57
Keep Your Trading Safe and Have a Good Trade!