MAPI masih dalam Uptrend menuju Rp2,500Menggunakan Fibonacci Extension yang MMD tarik dari 1H19 sampai 2Q20, saat ini MAPI mencapai target di level 200%.
Uptrend yang sudah dimulai dari sejak 1H21 terlihat masih kuat - dengan beberapa kali akselerasi Trend sehingga MMD beberapa kali membuat Trend Adjustment alias Up Trendline yang lebih steep (curam). Dengan Breakout Rp2,000an atau di level Fibo Ext. 200%, kemungkinan besar MAPI masih akan melanjutkan Uptrend menuju Fibo Ext level di 261% atau di Rp2,500.
Kenapa?
Berdasarkan report dari broker DR pada tanggal 24 Agustus 2023, berikut key point yang penting diperhatikan :
MAPI is a prominent player in active products, holding 60-70% of the sportswear market share in Indonesia.
MAPI conduct strategy to strengthens department store performance, especially in the face of declining interest in mid-range and high-end products in key cities such as :
MAPI enhances customer shopping experiences and receives positive feedback for its "endless aisle" concept.
Some stores like Planet Sports and HOKA offer specialized services like foot analysis to assist customers in finding suitable shoes.
Starbucks Reserve within MAPI stores offers high-quality coffee options, contributing to its re-entry into the coffee shop business.
Sephora stores provide additional services like brow waxing to enhance the shopping experience.
MAPI pursues brand synergies for long-term profitability, integrating brands like Digimap, Boots, Genki Sushi, Kidz Station, and Starbucks across its department stores.
Karena itulah diperkirakan pendapatan MAPI pada 2023 naik 25% dari 2022 dan masih akan naik lagi Double Digit pada 2024 sebesar 18.7%.
Dari level saat ini, Uptrend MAPI terancam batal bila terjadi Breakdown Support dari Up Trendline di Rp1,850. Downtrend dimulai setelah Breakdown Rp1,600 karena MAPI saat itu akan telah membentuk Lower Low.
MAPI
MAPI, Apakah mengakhiri uptrendnya?Teknikal :
- Chart Weekly, menunjukan strong uptrend. Belum terdapat pola atau candle yang menunjukan terjadinya reversal
- Chart Daily, menunjukan uptrend yang cukup kuat dengan beberapa koreksi. Namun, candle terakhir terdapat candle doji dengan kaki yang cukup tinggi di bagian atas. Tentu hal ini dapat menjadi sebuah tanda reversal bagi MAPI
- Jika dilihat menggunakan Support Resistance Dinamisnya, MA 20 dan MA 5 masih berada di bawah candle. Tentu hal ini menandakan masih terjadinya uptrend
- Pada TF daily, Indikator RSI dan MACD menunjukan tanda jenuh. RSI hampir berada pada area overbought dan MACD juga sebentar lagi akan mencapai puncak
- MAPI berada dalam posisi uptrend, namun jika menggunakan Indikator SMC, MAPI sudah menyentuh area premium yang berkemungkinan besar akan terjadi reversal. Kami lebih memilih Wait and See
Bandarmology :
Hari ini : Netral
Minggu ini: Small Distribusi
Bulan ini : Small Distribusi
Trading Plan :
Entry : 1600
TP : 1845 (Fibo 1.382) -> Trailing Stop lebih direkomendasikan
SL : 1520
*Disclaimer :
Do Your Own Research, this isn't recommendation that people should believed 100%. Use it wisely, then don't forget to plan your trade & trade your plan...
MAPA : Cermati Skenario Jebol ResistenKenaikan laba yg signifikan pada MAPA membuat emiten ini mendapat momentum positif. Secara teknikal, saat ini MAPA sedang berada dalam pola parallel channel dan berusaha menembus resisten di area 3480. Jika resisten tertembus, idealnya harga akan melanjutkan kenaikan ke area 4600 yang merupakan target fibo 161.8 dan area resisten classicnya.
DISCLAIMER :
1. Roadmap ini dibuat untuk melihat likelihood dari arah pergerakan harga.
2. Always Do Your Own Research.
3. Trading Idea ini hanyalah sebagai bahan pertimbangan, segala keputusan trading/resiko/keuntungan/kerugian menjadi tanggung jawab masing - masing trader
MAPI berpeluang melanjutkan kenaikan, HOLDMAPI terlihat breakout resisten di harga 845 pada 25 November 2020 lalu namun gagal dan turun menguji support di area 760-810 dan berhasil bertahan. Dari situ, MAPI reject dan kembali breakout resisten 845 dan close di harga 895 pada perdagangan sebelumnya. Untuk perdagangan selanjutnya, MAPI berpeluang melanjutkan kenaikan menguji resisten di harga 945 dan resisten selanjutnya di harga 1120.