DXY pada time frame 1 hariSetelah terjadi penguatan yang cukup signifikan selama seminggu, DXY menunjukkan adanya tanda koreksi setelah penutupan kemarin mengalami penurunan dan tertahan di support EMA 10 (biru). Untuk pergerakan DXY hari ini bisa di pantau akan terjadinya koreksi lanjutan ke area history resistance sebelumnya yang telah di break out dan sekarang menjadi support kuat (horizontal hijau). Area tersebut juga terdapat support dari fibonacci 50% dan EMA 20 (pink).
Retracemen Fibonacci
NZDUSD pada time frame 1 hariUntuk pair ini, saya mencoba untuk mencari peluan baru karena closing candle 24 Februari 2022 tidak berhasil menembus resistance kuat yaitu:
1. history support yang di break out dan sekarang menjadi resistance baru (lingkaran hijau)
2. pivot points R1 (garis hitam)
3. history resistance dari time frame mingguan (garis kuning)
4. fibonacci level 76,4%
5. EMA 100 (kuning)
Sehingga bisa diasumsikan bahwa apabila ada sedikit pergerakan naik sementara, bisa menjadi peluang entry. Di tambah lagi penguatan pada DXY (dollar index) sehingga bisa menjadi acuan untuk mengambil posisi jual pada pair ini.
sell limit 0.68
stop loss 0.69 (100 pips)
target profit 0.653 (270 pips)
risk & reward 2:1
DISCLAIMER ON
Analisa BTC TF 4H : Symentrical (?)BTC gagal memenuhi syarat dalam elliot wave pada TF 1H setelah gagal bertahan dari Fib 0.5-0.6.
Bila terlihat pola pada TF 4H menunjukkan bahwa BTC membentuk symentrical triangle yang merupakan pattern yang terbentuk pada fase corrective wave.
Point dari koreksi BTC ini kita dapatkan bahwa hasil koreksi ini merupakan retracemen 100% dari hasil bullish trend sebelumnya.
Kini Bertahan pada area $38.2. dan menunjukkan tampak menuju area resisten terkuat pada area $40.3K. Bila benar membentuk symentrical triangle, maka ketika menyentuh area $40.3K, BTC berpotensi menyentuh ke area $35.8 (Saya jelaskan pada analisa TF 1H BTC).
ANALISA ANTM TF WeeklySaya akan menganalisa saham ANTM yang menarik untuk dilihat pergerakan harganya. Saya mencoba melakukan analisa dengan menggunakan Elliot Wave Theory.
ANTM menjukkan pergerakan uptrendnya. ANTM telah menunjukkan terbentuknya wave 1 di area 3300.
Bila kita menggunakan teori Elliot Wave Theory, wave ke 2 dapat ditentukan dengan menggunakan fibonacci retracemen ditarik dari wave 1. Syarat Wave 2 yang terbentuk berada pada fib 0.5-0.6, yaitu pada area 1540-1910. Ternyata hasil menunjukkan bahwa ANTM wave 2 berada pada area 1730 dimana merupakan area simple support.
Kita bisa melihat juga proses terbentuknya dari Wave 2 menunjukkan pola symentrical triangle yang kemudia nterjadi fake out hingga ke area 1730.
Setelah terkonfirmasi terbentuk Wave 2, maka kita dapat yakin bahwa ANTM akan bergerak menuju Wave 3. Untuk menentukkan Wave 3, kita bisa menggunakan Fibonacci extension. Syarat terbentuknya Wave 3 adalah berada pada fibonacci extension 1.6-2.6 yaitu berada pada area 6730-9840.
Demikian bisa saya sampaikan analisa ANTM. Analisa bukanlah sebuah ajak untuk membeli suatu saham tertentu, namun hanya membantu memberikan gambaran analisa pergerakan market.
PATTERN YANG TERBENTUK PADA BITCOIN TF 1HBitcoin kini menunjukkan tanda-tanda adanya reversal pattern. Seperti pada analisa kemarin bahwa adanya potensi koreksi Bitcoin ke area $36.5, kini sudah terkonfirmasi.
Pengamatan selanjutnya bahwa, TF 1H bitcoin dengan jelas menunjukkan adanya pattern inverse Head and Shoulders yang merupakan pattern reversal.
Saya mencoba melakukan penarikan trendline dan fib extension, maka di dapatkan bahwa area potensi pergerakan bitcoin berada pada area $43-45K.
Bila memiliki pandangan lain, mari berdiskusi di kolom komentar. Biar saling-saling belajar. Terima Kasih :)
Cardano TF 1H membentuk Bullish FlagSetelah Membahas Daily dan 4H, saya akan menganalisa cardano pada TF 1H. Menurut saya pola cardano pada TF 1H ini sangat menarik untuk diperhatikan.
1. Terbentuk Pola Bullish Flag.
2. Hasil Fib menunjukkan bahwa Cardano tertahan pada area Fib 0.5 di $0.83
Bila cardano berhasil breakout, Cardano akan berpotensi bergerak pada area Fib extension 1.0-1.2 di area $1.018-1.066.
Pegerakan Cardano TF 4HSetelah saya membahas cardano pada TF Daily, kini saya akan menganalisa dari TF 4H.
Bila kita melihat ada bentukan broadening wedges pattern yang sebentar lagi akan di coba apakah market cardano berhasil di breakout dari pattern tersebut.
Selain itu juga bila lihat lebih dekat dari candle terakhir tampak ada bentukan inverse head and shoulders, bila benar pola terbentuk ini, maka potensi cardano akan menuju ke area $1.
Lalu saya mencoba melakukan penarikan fib retracement dan fib extension, di dapatkan area $1 menjadi target yang mungkin terjadi bila terjadi reversal. Semua terjadi bila pola yang terbentuk head and shoulders pattern ini terkonfirmasi. Serta bisa kita konfirmasikan target selanjutnya dari pola yang terbentuk pada boardening wedges pattern pada pola keseluruhan. Target dari pola boardening wedge pattern akan saya bahas setelah beberapa pekan kedepan.
Demikian Analisa saya, semoga bermanfaat. Bila punya pandangan lain, bole berdiskusi bersama-sama. Have a nice day.
ANALISA WAVES TF WEEKLYSaya akan mencoba melakukan analisa pada market Waves. Bila ada perbedaan pandangan pada pergerakan market Waves, boleh berkomentar dan kita berdiskusi bersama.
TF Weekly menunjukkan bahwa market Waves kali ini telah berhasil breakout dari downtrend. Waves berpotensi melanjutkan trend nya ke $ 21.1. Hal ini didasarkan dari fib 0.5 dan terdapat resisten kuat di area $21.1.
Skenario BTC TF 1HSaya akan menunjukkan analisa yang mungkin terjadi pada pergerakan BTC.
Seperti saya yang jelaskan mengenai BTC akan terjadi koreksi pada area $41.2K, kini masi bergerak dalam fase koreksinya.
Kita sedikit ulas point2 yang dapat kita dapatkan dari bitcoin.
1. Area $42.8 menunjukkan merupakan key BTC breakout menuju koreksi. Alasannya adalah ada classic support kuat di area tersebut. kedua EMA 21,34,55 terjadi death cross (lingkar Biru).
2. EMA 144 (lingkaran kuning) menjadi penyebab harga btc di area $41.7 tidak mampu melakukan reversal bullish, sehingga melanjutkan koreksinya. Menurutnya ini menjadi Key resisten saat bitcoin mengalami reversal.
Sekilas info, berdasarkan Elliot Wave Theory, untuk membentuk Wave 4 kita bisa menggunakan FIb 0.5 (area $41.2K) hingga 0,6(area $40.2). Bila BTC bisa bertahan pada fib 0.6 (40.2), maka bisa berpotensi terjadi reversal.
Dari Pattern yang terbentuk saat ini adalah falling wedge pattern (bila tidak breakout dari area $40.2). Maka BTC kemungkinan besar melanjutkan penguatan. Pergerakan yang ditarger dari falling wedges pattern berada pada area $42.2.
Target Waves TerkonfirmasiWaves seperti saya analisa dimana akan berpotensi menuju $21.1 tercapai. Untuk sementara kita perlu menunggu waves membentuk fase koreksinya, baru dapat membentuk pattern yang terbentuk.
XAUUSD pada time frame 1 hariResistance sebelumnya dari time frame mingguan (horizontal kuning) telah di break out dan menjadi support baru. Bisa di lihat peluang untuk mencari area buy dengan area support kuat:
1. EMA 10 (biru)
2. Pivot point (orange)
3. Fibonacci 38,2%
buy limit 1900
stop loss 1887 (130 pips)
target profit 1974 (740 pips)
risk & reward 6:1
DISCLAIMER ON
AUDUSD papda time frame 1 hariPada penutupan candle kemarin, AUDUSD tidak berhasil menembus/break out resistance:
1. EMA 200 (merah)
2. History support yang di break out dan menjadi resistance (horizontal hijau)
sehingga bisa mencari peluang untuk market execution dengan stop loss 0.732 dan target profit 0.703 untuk peluang yang lebih agresif
atau
peluang yang lebih konservatif
sell limit 0.729
stop loss 0.732 (30 pips)
target profit 0.703 (270 pips)
risk & reward 9:1
DISCLAIMER ON
ANALISA TF DAILY INCOINCO telah berhasil breakout from symentrical triangle, kini berpotensi menguji area trendline. Hal ini didasarkan pada:
1. area 5600 merupakan resisten terkuat
2. Harga menjauhi EMA 21,34, dan 55
3. RSI menunjukkan overbought
INCO berpotensi menguji trendline di area 5000-5100, alasan :
1. Area 5100 support terkuat
2. Potensi EMA 21 Menuju area 5100
3. Berada pada Fib 0.3-0.5
XAUSD Fase Koreksi pada TF DailySetelah membahas TF Daily.. Pengamatan pada XAUSD kali ini belum bisa mendapatkan banyak informasi, saya akan memberikan gambaran yang mungkin terjadi.
GOLD secara keseluruhan sedang bergerak Uptrend, meski sekarang dalam fase koreksinya. Namun belum menunjukkan lower high Goldnya, sehingga masih belum dapa menentukan pattern apa yang terbentuk.
Namun, kita mencoba melakukan analisa dengan fib retracemen, maka yang saya dapatkan adalah Gold sebaiknya terkoreksi pada area fib 0.5 yaitu di $1876.70
Resiko terburuk adalah bila Gold terkoreksi sampai pada fib 0.6 atau area $1853. Hal ini merupakan support terkuat.
Perlu diingat pada Indicator MACD menunjukkan bahwa terjadi bearish divergence, sehingga terkonfirmasi bahwa Gold sedang bergerak pada fase koreksi.
Terima Kasih
USDJPY pada time frame 1 hariMelanjutkan dari trading plan sebelumnya (klik tautan ide terkait) trading di tutup secara manual karena tidak berhasil break out resistance sebelumnya (garis horizontal hijau) sehingga bisa di cari peluang yang sama mengingat support kuat masih berada di:
1. EMA 50 (hijau)
2. Support kuat dari chart daily (horizontal hijau bagian bawah)
3. Support kuat dari chart weekly (horizontal kuning)
4. Fibonacci 61,8%
TARGET STOP LOSS DIUBAH MENJADI 114.1 (40 PIPS)
TARGET PROFIT DIUBAH MENJADI 115.6 (110 PIPS)
DISCLAIMER ON
USDJPY pada time frame 1 hariBerlanjut dari analisa sebelumnya (cek link menuju ide terkait) entry tetap sama dengan support yang lebih kuat yaitu adanya fibonacci 61,8%, history support weekly (garis kuning) dan EMA 50 (hijau). Area tersebut juga masih dalam area bullish engulfing sehingga analisa sebelumnya masih valid.
DISCLAIMER ON
EURUSD pada time frame 1 hariKelanjutan trend dari analisa sebelumnya yaitu saya melihat adanya pola chart inverted head and shoulder dengan potensi terjadinya kenaikan yang signifikan sehingga membentuk pola chart tersebut.
Skenario #1:
1. Apabila closing candle tidak berhasil menembus resistance yaitu gabungan EMA 20 (pink), 50 (hijau) dan fibonacci 61,8%
2. Bisa entry market execution dengan stop loss 1.141 dan target profit 1.118
atau
Skenario #2:
1. Apabila closing candle tidak berhasil menembus neckline dari pattern IHnS di titik 1.148 yang merupakan resistance gabungan dari history high sebelumnya dan potensi terjadinya triple top (lingkaran hijau)
2. Bisa entry market execution dengan stop loss 1.153 dan target profit 1.118
DISCLAIMER ON
DXY/indeks dolar pada time frame 1 hariSesuai dengan analisa sebelumnya (klik tautan menuju ide terkait) indeks dolar amerika menguat tetapi penutupan candle 2 hari yang lalu tidak berhasil menembus resistance terakhir dan akhirnya candle kemarin membentuk candle merah. Bisa di prediksi bahwa indeks dolar amerika akan mengalami koreksi terlebih dahulu sebelum melanjutkan trend kenaikannya.
XAUUSD pada time frame 1 hariEmas sudah membentuk pola double top pada time frame mingguan di tandai dari history high sebelumnya (garis kuning) dan resistance tersebut tidak di break out sehingga analisa saya bisa mengambil kesempatan untuk mencari area buy walaupun secara trend belum terkonfirmasi uptrend.
Resiko di trading plan ini cenderung lebih besar sehingga bisa di pertimbangkan apabila melebihi dari batas stop loss yang sudah di tetapkan, lebih baik tidak ikut entry.
Untuk area entry buy saya mencari di sekitar history resistance yang di break out dan menjadi support baru (garis hijau teratas) dan history tersebut bersanding menjadi support kuat bersama fibonacci 23,6%, pivot point R2 (orange) dan EMA 10 (biru)
buy limit 1877
stop loss 1863 (140 pips)
target profit 1914 (370 pips)
DISCLAIMER ON
GBPUSD pada time frame 1 HariPada closing candle 5 Februari 2022 terjadi pola bearish engulfing (kotak hijau) dan posisinya pas di batas resistance fibonacci 61,8% dan EMA 200 (merah) sehingga bisa dijadikan peluang untuk sell dengan potensi penurunan seperti plan sebelumnya (klik link untuk melihat ide yang telah di posting sebelumnya).
sell limit 1.358
stop loss 1.368 (100 pips)
target profit #1 1.338 (200 pips)
risk & reward 2:1
Apabila support kuat dari time frame mingguan (garis kuning) break out pada closing candle harian, maka potensi untk mendapatkan TP #2 lebih besar
target profit #2 1.316 (420 pips)
risk & reward 4:1
DISCLAIMER ON