XAUUSD_11 Jun 2023_Trading Plan_Arah Harga Down TrendXAUUSD jika dilihat harga sedang berada di trendline bearishnya.
Secara garis besar pergerakan harga cenderung akan mengalami downtrend.
Hal ini juga bisa dilihat pada timeframe daily terdapat outsider bar bearish candle yang mana low dari candle tersebut sudah di tembus bawah.
Sehingga pada gambar bisa dilihat, jika saya memasang sell limit dan sell stop.
Namun semua analisa yang ada bisa berubah melihat pergerakan harga besok hari.
Terima kasih
Notes:
Ini merupakan analisa pribadi, mohon disesuaikan kembali dengan kondisi yang ada.
Terima kasih.
Fibonacci
Signal FTM (11 Juni 2023)Entry = 0.2319
TP 1 = 0.2434
TP 2 = 0.2554
TP 3 = 0.2637
TP Max = 0.2702
SL = 0.2248
Jangan lupa pasang SL+ jika sudah running profit
GBPCAD SELL D TF H4 ada supply yg terbentuk, di asumsikan harga akan menuju supply kemudian turun untuk mengambil "nafas" dan melanjutkan kenaikannya kembali, saran ambil tp 2/3 saja untuk menghindari harga tidak tersentuh jika tp target terlalu jauh, karena dalam skenario ini kitasedang melawan trend
USDCHF SELL IDEAharga tidak mampu break area tertinggi, kemudian trend berubah menjadi bearish karena menembus harga bawah sebelumnya, asumsi harga akan menjemput supply D fibo 0,79 di area optimal trade entry, dengan direction price menuju demand fres di harga terbawah. bisa jadi hold untuk 1 bulan kedepan
Sinyal LIT (10 Juni 2023)Entry = 0.640
TP 1 = 0.669
TP 2 = 0.695
TP 3 = 0.724
TP Max = 0.743
SL = 0.623
Jangan lupa pasang SL+ jika sudah running profit
XAAUSD 4H KEMANAKAH ARAH SELANJUTNYA ?Seperti biasa saya akan mencoba analisis sederhana dengan menggunakan trendline dan fibonnaci .
skema pertama Analisa saya menunjukkan bahwa jika terjadi breakout dari trendline, target paling dekat adalah support di level 0.382. Area tersebut merupakan area support kuat, yang dapat diamati dari beberapa kali harga memantul di area tersebut. Pergerakan harga yang melampaui trendline menunjukkan potensi penurunan lebih lanjut menuju level support tersebut.
Apabila breakout terjadi di area suppot level 0.382 maka target berikutnya berada di level 0.618.
Pastikan entry ketika terjadi breakout, tunggu dan tunggu close candlle sampai terkonfirmasi breakout.
semoga berhasil :)
XAUUSD 15 MENIT PERKIRAAN NFPKETERANGAN :
CHART XAUUSD TIME FRAME 15 MENIT
METODE :
Fibbonacci
Stochastic Default
RSI 14 Default
Fundamental
BAHWA :
Menjelang NFP Harga emas terkonsolidasi, plafon hutang telah diterbitkan Peraturan Perundangan.
Nilai NFP dimungkinkan Positif dari perkiraan ( SUMBER : Commerzsbank, FX Street, Forex Factory, Broker, dsb )
Juni dimungkinkan akan dihentikan sementara kenaikan suku bunga.
KESIMPULAN SEMENTARA :
Posisi :
Pending Order
SELL LIMIT @ 1984 - 1982 - 1978 - 1964
STOP LOSS @ 1984.500
TARGET @ 1964 - 1958 - 1951
DISCLAIMER ON BAGI YANG MENYIMAK
Semoga Berhasil
Salam Profit
Minyak masih dalam tekanan kuatSecara teknikal mandiri saya melihat bahwa minyak masih didominasi oleh trend bearish, Pantauan saya bahwa :
A. USD Menguat
a. Data rutin
b. menunggu keputusan lanjut terkait plafon hutang Amerika
c. Yuan melemah terhadap USD
B. Sentimen Pasar
a. Sentimen Keputusan Suku Bunga
b. Sentimen OPEC dan OPEC + mempengaruhi Supply terhadap Permintaan terhadap minyak dunia
C. Katalis yang mempengaruhi :
a. Rilis data terkait Yuan
b. Keputusan OPEC, OPEC+, Data persediaan minyak Amerika, EIA
c. Rilis data Amerika
d. Keputusan terkait plafon hutang Amerika
e. Rencana pembelian demi memenuhi SPR Amerika
f. Suku Bunga
g. Indeks Harga
*** SELF REMINDER :
- WHO telah menyatakan Pandemi Global telah berakhir.
- Konflik masih berlanjut
UNVR - Pergerakkan Cantik, Kapan Turun Lagi Ya?Pantauan Saham (Paham) UNVR 31 Mei 2023
Teknikal:
Akibat fundamental yang kurang memuaskan, UNVR cukup seru untuk dijadikan emiten wahana permainan sebelum melanjutkan tren penurunannya. Pada Februari 2023, penurunan UNVR selaras dengan pola kanalnya hingga tertahan di 3960, hingga membentuk hammer dengan shadow yang sangat panjang, hal tersebut menyebabkan kenaikan UNVR yang signifikan hingga meninggalkan gap di 4100 yang bertepatan pada fibo 0,786 dari kenaikkan sekarang. Sebenarnya tidak ada tanda bahwa emiten ini akan mengalami penurunan hingga pembalikan trend. Anda dapat membeli emiten ini karena masih sesuai dengan tren naiknya.
Disini, saya hanya berharap emiten ini mengambil kembali area likuiditas kemarin dan sebagai penutupan gap di 4100 atau membentuk pola quasimodo. Namun, prediksi ini mungkin tidak tepat dan dapat berbeda, dengan penutupan gap terjadi setelah beberapa tahun ke depan sehingga skenario saya salah.
Potensi naik: 5000
Target: 4770 - 4920
Harga sekarang: 4530
Potensi turun: 4100
Entry hayalan:
Entry: 4100
TP (exist): 4350
TP: 4770 - 4920
SL: < 3950 (skenario berubah, mari keluar)
Entry cantik:
Entry: 4420 - 4460 (tunggu konfirmasi tertahan)
TP (exist): 4600
TP: 4770 - 4920
SL: < 4350 (skenario berubah jadi hayalan )
--------------------------------------
Disclaimer:
- Analisis yang telah disajikan merupakan hasil perhitungan kasar yang mungkin akan mengalami variasi pada kondisi pasar yang sesungguhnya. Sebagai seorang analis, saya tidak memiliki kemampuan untuk memengaruhi pergerakan pasar dan tidak bisa memprediksi dengan tepat pergerakan pasar secara keseluruhan. Investasi di pasar saham memiliki risiko yang harus dipertimbangkan secara matang , dan segala keputusan investasi merupakan tanggung jawab pribadi dari pembaca.
- Analisis yang saya sampaikan didasarkan pada hasil pengamatan saya di dunia saham yang tidak dipengaruhi oleh pihak mana pun. Dengan demikian, saya ingin menekankan bahwa analisis tersebut bukanlah suatu rekomendasi, ajakan, usulan ataupun paksaan untuk melakukan transaksi saham. Saya membagikan analisis ini dengan tujuan untuk membuka diskusi dan menerima masukan dari rekan sekalian demi saling belajar dan menambah wawasan investasi bersama.
- Oleh karena itu, sebagai pembaca, diharapkan untuk tidak sepenuhnya mengandalkan analisis yang telah saya sampaikan sebagai satu-satunya dasar dalam mengambil keputusan investasi. Selalu perlu dilakukan penilaian yang cermat dan berhati-hati sebelum mengambil keputusan investasi. Terakhir, saya juga ingin menegaskan bahwa segala risiko dan konsekuensi yang muncul dari keputusan investasi sepenuhnya menjadi tanggung jawab pribadi masing-masing.
GOTO - IHSG Hepi, GOTO Bersiap Mencicipi ARB 15% bulan JuniPantauan Saham (Paham) GOTO 31 Mei 2023
Teknikal:
GOTO pada hari ini mengalami ARA 35% yang dinaikkan oleh broker ZP pada freeze market. Hal ini menarik bagi para ritel yang telah membeli emiten ini pada "shoulder" di 103. Namun, kenaikkan tersebut menyebabkan overbought pada market sehingga dapat diperkirakan GOTO mengalami koreksi pada 1 Juni besok. Kenaikkan hari ini menjadi sambutan hangat bagi saham GOTO untuk mencicipi ARB 15% untuk pertama kali ke harga 125. GOTO akan mengalami retest di harga 120 sebagai retest Head and Shoulder dan Fibo 0,618. Jika ini hanya prank dari penggerak pasar dan market tidak benar-benar mengapresiasi pergerakkan tersebut, maka GOTO dapat saja menembus harga 120 dan mematahkan potensi kenaikkannya.
Berdasarkan pola HnS, potensi kenaikan GOTO untuk sementara adalah ke 151 secara tepat untuk menutup gap penurunan di November.
Potensi naik: > 151
Target: 151
Harga sekarang: 147
Potensi turun: < 120
Entry Koreksi:
Entry: 112 - 120 (jika terkonfirmasi tertahan)
TP (exist): 130
TP: 151
SL: < 100
--------------------------------------
Disclaimer:
- Analisis yang telah disajikan merupakan hasil perhitungan kasar yang mungkin akan mengalami variasi pada kondisi pasar yang sesungguhnya. Sebagai seorang analis, saya tidak memiliki kemampuan untuk memengaruhi pergerakan pasar dan tidak bisa memprediksi dengan tepat pergerakan pasar secara keseluruhan. Investasi di pasar saham memiliki risiko yang harus dipertimbangkan secara matang , dan segala keputusan investasi merupakan tanggung jawab pribadi dari pembaca.
- Analisis yang saya sampaikan didasarkan pada hasil pengamatan saya di dunia saham yang tidak dipengaruhi oleh pihak mana pun. Dengan demikian, saya ingin menekankan bahwa analisis tersebut bukanlah suatu rekomendasi, ajakan, usulan ataupun paksaan untuk melakukan transaksi saham. Saya membagikan analisis ini dengan tujuan untuk membuka diskusi dan menerima masukan dari rekan sekalian demi saling belajar dan menambah wawasan investasi bersama.
- Oleh karena itu, sebagai pembaca, diharapkan untuk tidak sepenuhnya mengandalkan analisis yang telah saya sampaikan sebagai satu-satunya dasar dalam mengambil keputusan investasi. Selalu perlu dilakukan penilaian yang cermat dan berhati-hati sebelum mengambil keputusan investasi. Terakhir, saya juga ingin menegaskan bahwa segala risiko dan konsekuensi yang muncul dari keputusan investasi sepenuhnya menjadi tanggung jawab pribadi masing-masing.