Nano mulai mengubah arah trend nya, bisa dilihat bagaimana tenkan sudah bersilangan dengan kijun. chikou sudah bebas dari pengaruh harga. akan tetapi perlu diperhatikan pergerakan harga masih dipengaruhi oleh awan atau kumo bearish. ada kemungkinan NANO akan dapat melesat ke 100 selama harga tidak crossing garis kijun. titik entry terbaik adalah ketika harga balik arah menyentuh kijun. jika harga terlalu jauh dari kijun maka akan rawan koreksi.
Informasi dan publikasi tidak dimaksudkan untuk menjadi, dan bukan merupakan saran keuangan, investasi, perdagangan, atau rekomendasi lainnya yang diberikan atau didukung oleh TradingView. Baca selengkapnya di Persyaratan Penggunaan.