Hallo teman-teman Trader,

Jika kita lihat BTC kali ini pada timeframe 4h, BTC berada disupport trendline bull flag. kita akan melihat BTC akan kembali retest ke resisten di harga 45k dan selanjutnya kembali menyentuh fibo 0.618 di harga 42k. Jika support bull flag break down BTC akan menuju ke fibonacci 0.382 di harga $39,6k sebaliknya jika resisten bull flag breakup BTC akan kembali ke harga 48K

Analisa Panel :
saat ini kita lihat BTC sedang berada pada zona Short, didukung dengan Smart Volume yang menunjukan penjualan lebih kuat, namun Smart Oscillator menunjukan Buy trend serta di tambah Smart Volatility menunjukan konsolidasi yang berarti BTC sedang mengalami penentuan apakah lanjut ke resisten bull flag atau kembali ke support bull flag

Terimakasih
Rahayu
altcoinsBitcoin (Cryptocurrency)BTCBTCUSDBTCUSDTCryptocurrencyFibonacciSupply and DemandTrend Analysistrynewstrytrades
Artikelcoin

Publikasi terkait

Pernyataan Penyangkalan