Saham BBRI berpotensi terjadi perubahan trend dari bearish ke bullish . Pada timeframe 4H, BBRI menampilkan pola double bottom dan belum lama terjadi rebound dari area demand. Hal ini juga didukung pola candlestick closing terakhir, yaitu long candle bullish ( marubozu ) dan pada indikator MACD sudah tampak terjadinya perubahan momentum dari bearish ke bullish . Risk/Reward Ratio 1:2.
Informasi dan publikasi tidak dimaksudkan untuk menjadi, dan bukan merupakan saran keuangan, investasi, perdagangan, atau rekomendasi lainnya yang diberikan atau didukung oleh TradingView. Baca selengkapnya di Persyaratan Penggunaan.